Free Kick Willian Beri Tiga Angka Bagi Mourinho
Jumat, 21 Maret 2025 05:36
Chelsea berhasil mengakhiri perlawanan alot Dynamo Kiev dengan skor 2-1 di matchday 4 grup G Liga Champions di Stamford Bridge, Kamis (05/11). Pertandingan ini berjalan menarik dan seru. Baik tuan rumah maupun sang tamu sama-sama bermain menyerang. Chelsea berhasil unggul melalui gol bunuh diri Aleksandar Dragovic dan Willian, sementara Kiev berhasil membalas melalui Dragovic pula.

Skuat Chelsea berpose dahulu di hadapan awak media jelang bertarung dengan Kiev.
1/15

Advertisement

KOMENTAR

Back to Index Gallery