Video: Nyaris Bugil, Conte Dilempar ke Air Dingin

Video: Nyaris Bugil, Conte Dilempar ke Air Dingin
Antonio Conte, pelatih yang membawa Juventus juara Serie A dua musim beruntun. © AFP
Bola.net - Antonio Conte menjadi salah satu 'sasaran utama' para pemain Juventus saat melakukan selebrasi setelah menjuarai Serie A 2012/13. Conte, yang nyaris bugil, diceburkan ke dalam bak berisi air dingin.

Juventus sukses mempertahankan Scudetto dengan mengalahkan Palermo 1-0 pada giornata 35 di Turin, Minggu (05/5).

Pascalaga dan perayaan di lapangan, kehebohan berlanjut ke ruang ganti, di mana itu kemudian menjadi 'ruang eksekusi' sang pelatih.

Berikut videonya.



Video alternatif.

 (dm/yt/gia)