Video: Dancer Puma Beri Kejutan Pasukan Dortmund

Video: Dancer Puma Beri Kejutan Pasukan Dortmund
Puma dan Dortmund. (c) FFO
Bola.net - Puma selaku produsen apparel Borussia Dortmund tetap punya respek kepada Die Borussen kendati akhirnya gagal juara di final Liga Champions.

Ketika tiba di bandara negara mereka (Jerman) Juergen Klopp dan anak asuhnya disambut kepungan. Sekitar 30 orang yang terdiri dari musisi, penyanyi hingga penari menyambut mereka dengan kejutan.

Mereka menembakkan confetti hitam-kuning dan membentangkan banner bertuliskan "Kami Bangga Padamu", sejenak lelah dan penat pasukan Dortmund hilang dan berganti senyum serta tepuk tangan, respect![initial]

 (ffo/lex)