
Bola.net - - Manajer , Arsene Wenger, berkeras bahwa ia akan menurunkan tim sarat pengalaman ketika timnya bermain melawan BATE Borisov di Liga Europa malam nanti.
The Gunners bertandang ke Belarusia dengan membawa sejumlah pemain akademi seperti Josh DaSilva, Reiss Nelson, Joe Willock, Matt Macey and Chuba Akpom.
Berbicara pada media, manajer Prancis berjanji pada fans bahwa ia akan menghadapi pertandingan nanti dengan serius, meski laga melawan BATE dimainkan kurang dari 72 jam sebelum pertandingan Premier League melawan Brighton di hari Minggu.
"Saya sudah bilang awal pekan ini bahwa saya akan memainkan tim berpengalaman dengan para pemain muda di bangku cadangan - itulah yang akan saya lakukan," tuturnya di Sportsmole.
Arsene Wenger
"Kami menghadapi jadwal pertandingan yang ketat. Ini adalah pertandingan yang penting, hanya satu atau dua pemain muda yang akan turun sebagai starter."
"Ini akan menjadi ujian yang bagus untuk para pemain muda. Mereka harus mengatasi atmosfer yang mengintimidasi. Akan sangat bergemuruh di stadion nanti."
Arsenal akan bermain di laga nanti dengan modal kemenangan 3-1 atas FC Koln di pertandingan perdana mereka di Grup H.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 September 2017 20:25
-
Liga Italia 27 September 2017 17:06
-
Liga Inggris 27 September 2017 14:40
-
Liga Inggris 27 September 2017 12:50
-
Liga Inggris 27 September 2017 07:26
Everton Ganggu Arsenal dan Juve Dalam Perburuan Jakub Jankto
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...