
Bola.net - Fullback Liverpool, Javier Manquillo meminta timnya untuk serius dalam mengarungi Europa League musim ini. Setelah hanya finish di urutan ketiga fase grup Liga Champions musim ini, The Reds memang dipastikan turun kasta ke Liga Europa dan berhadapan dengan wakil Turki, Besiktas di babak perdelapan final.
Menurut Manquillo, menjuarai Liga Europa harus dijadikan target bagi Liverpool, mengingat ada satu tempat ke Liga Champions di musim berikutnya bagi sang juara. Hal tersebut dirasa pemain asal Spanyol ini akan menjadi motivasi tersendiri, mengingat posisi timnya yang saat ini masih cukup jauh dari posisi empat besar di Premier League.
"Liga Europa terasa semakin menarik bagi kami. Selain mendapatkan trofi, kami tentu ingin tetap bermain di Liga Champions musim depan," ungkap Manquillo seperti dilansir situs resmi klub.
"Kami akan melakukan apapun untuk lolos ke Liga Champions. Sebagai pemain Liverpool, tentu kami berharap bisa meraih prestasi sebaik mungkin. Jika bisa memenangi Liga Europa, mengapa tidak?"[initial]
(lfc/mri)
Menurut Manquillo, menjuarai Liga Europa harus dijadikan target bagi Liverpool, mengingat ada satu tempat ke Liga Champions di musim berikutnya bagi sang juara. Hal tersebut dirasa pemain asal Spanyol ini akan menjadi motivasi tersendiri, mengingat posisi timnya yang saat ini masih cukup jauh dari posisi empat besar di Premier League.
"Liga Europa terasa semakin menarik bagi kami. Selain mendapatkan trofi, kami tentu ingin tetap bermain di Liga Champions musim depan," ungkap Manquillo seperti dilansir situs resmi klub.
"Kami akan melakukan apapun untuk lolos ke Liga Champions. Sebagai pemain Liverpool, tentu kami berharap bisa meraih prestasi sebaik mungkin. Jika bisa memenangi Liga Europa, mengapa tidak?"[initial]
Baca Juga
- Ingin Tarik Origi Lebih Cepat, Liverpool Terkena Biaya Tambahan
- Statistik: Gabung Liverpool, Lovren Jadi Super Teledor
- Agen Benarkan Liverpool Memang Incar Perin
- Mr. Trap Sebut Karir Balotelli Dirusak Agennya Sendiri
- Johnson Tak Sudi 'Mengemis' Pada Liverpool
- Grobbelaar Sebut Liverpool Bisa Pecat Rodgers Sebelum Natal
- Madrid Siap Rebut Chirivella Dari Liverpool
- Di Natale: Saya Sangat Ingin Gabung Liverpool
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 19 Desember 2014 11:03
-
Liga Spanyol 19 Desember 2014 08:50
-
Liga Inggris 19 Desember 2014 02:24
-
Liga Champions 19 Desember 2014 01:12
-
Liga Champions 19 Desember 2014 00:42
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...