
Fellaini mendapat banyak kritik atas penampilannya belakangan ini dan ia sempat dicemooh kala tampil melawan West Ham.
"Saya tidak bisa katakan apakah Fellaini bakal bermain besok, karena saya akan harus membeberkan susunan pemain saya dan saya tidak suka melakukan hal tersebut," tutur Van Gaal pada Express.
"Namun Fellaini memiliki cara bermain tertentu dan ia bisa memberikan kami banyak kualitas dan ia sudah memberikan banyak kontribusi yang bagus di beberapa pertandingan terakhir."
"Ketika saya memainkan seorang pemain, saya kira ia akan bermain lebih bagus di posisinya ketimbang orang lain. Begitulah saya memilih pemain dan jika Fellaini memang nantinya bermain, anda akan lihat sendiri."
United tengah tertinggal 0-2 secara agregat dari Liverpool, usai kalah di leg pertama 16 besar Europa League pekan lalu di Anfield. [initial]
(exp/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Maret 2016 23:54
-
Liga Eropa UEFA 16 Maret 2016 23:32
-
Liga Inggris 16 Maret 2016 23:27
-
Liga Eropa UEFA 16 Maret 2016 23:17
-
Liga Inggris 16 Maret 2016 22:18
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...