
Bola.net - Jadwal Liga Europa malam ini, Jumat 10 Maret 2023. Ada delapan laga babak 16 besar UEL yang akan dimainkan. Artinya, ada delapan tim yang berebut tiket lolos ke babak 8 besar.
Liga Europa musim ini jauh lebih seru daripada musim-musim sebelumnya. Ada lebih banyak tim top yang bersaing, sebut saja Arsenal, Manchester United, Juventus, hingga AS Roma.
Musim ini Liga Europa pun menggunakan format baru. Tim-tim yang finis sebagai runner-up grup harus terlebih dahulu menempuh play-off babak gugur melawan eks Liga Champions.
Advertisement
Salah satu laga seru yang tersaji dengan adanya format baru ini adalah pertemuan Manchester United vs Barcelona. Dalam pertemuan dua leg, MU keluar sebagai pemenang dengan agregat 4-3.
MU pun berhak lolos ke babak 16 besar Liga Europa 2022-2023. Setan Merah bakal menghadapi wakil Spanyol lainnya, Real Betis.
Yuk simak jadwal Liga Europa malam ini selengkapnya, Bolaneters!
Daftar tim lolos 16 besar Liga Europa 2022-2023
Babak 16 besar Liga Europa musim 2022-2023 ini menggunakan format baru. Delapan tim yang jadi juara grup bisa lolos langsung.
Delapan tim lainnya adalah pemenang babak play-off gugur antara runner-up grup vs eks Liga Champions. Berikut daftar selengkapnya:
Tim lolos 16 besar (juara grup UEL)
- Arsenal
- Real Betis
- Fenerbahçe
- Ferencvaros
- Feyenoord
- Freiburg
- Real Sociedad
- Union Saint-Gilloise
Tim pemenang play-off babak gugur
- Sevilla
- Juventus
- Sporting
- Bayer Leverkusen
- Union Berlin
- AS Roma
- Manchester United
- Shakhtar Donetsk
Jadwal babak 16 besar Liga Europa 2022-2023 (leg I)
Jumat, 10 Maret 2023
00.45 WIB | Sporting vs Arsenal
00.45 WIB | Union Berlin vs Union SG
00.45 WIB | Leverkusen vs Ferencvaros
00.45 WIB | AS Roma vs Real Sociedad
03.00 WIB | Shakhtar Donetsk vs Feyenoord
03.00 WIB | Man United vs Real Betis
03.00 WIB | Juventus vs Freiburg
03.00 WIB | Sevilla vs Fenerbahce
Jadwal babak 16 besar Liga Europa 2022-2023 (leg II)
Jumat, 17 Maret 2023
00.45 WIB | Freiburg vs Juventus
00.45 WIB | Feyenoord vs Shakhtar Donetsk
00.45 WIB | Real Betis vs Man United
00.45 WIB | Fenerbahce vs Sevilla
03.00 WIB | Ferencvaros vs Leverkusen
03.00 WIB | Real Sociedad vs AS Roma
03.00 WIB | Union SG vs Union Berlin
03.00 WIB | Arsenal vs Sporting
Top Skor Liga Europa 2022-2023
4 gol
Marcus Rashford (Man United)
Vitinha (Braga)
Santiago Gimenez (Feyenoord)
Wissam Ben Yedder (AS Monaco)
3 gol
Knoche (Union Berlin)
Luca Pellegrini (Roma)
Kanga (Red Star Belgrade)
Anastasios Bakasetas (Trabzonspor)
Cody Gakpo (PSV)
Rick (Ludogorets)
Gustav Isaksen (Midtjylland)
Michael Gregoritsch (Freiburg)
Martin Terrier (Rennes)
Victor Boniface (Union SG)
Joey Veerman (PSV)
Michy Batshuayi (Fenerbahce)
Angel Di Maria (Juventus)
Andrea Belotti (AS Roma)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 8 Maret 2023 23:41
Manchester United Sedikit Lagi Perpanjang Kontrak Diogo Dalot
-
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2023 20:58
Lupakan Liverpool, Manchester United Fokus Penuh ke Real Betis
-
Piala Eropa 8 Maret 2023 20:25
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 07:02
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 07:00
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:45
-
Bola Indonesia 23 Maret 2025 06:32
-
Liga Italia 23 Maret 2025 06:30
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...