
United akan bermain di Old Trafford melawan rival abadi mereka, usai pekan lalu ditumbangkan 0-2 di Anfield. Dan meski sulit bagi timnya untuk lolos, Herrera bertekad meraih kemenangan demi memuaskan para suporter di kandang sendiri nanti.
"Kami tahu apa artinya laga ini untuk fans, karena kami sudah pernah melaluinya. Saya tidak tahu apa yang akan terjadi jika kami menang lawan mereka, seberapa bahagia fans kami dan bagaimana mereka menunjukkannya pada Anda. Kami ingin membuat mereka bahagia dan membuat mereka bangga, karena mereka terus mendukung kami," tutur Herrera pada laman resmi klub.
"Kami harus membalas mereka dan ini adalah peluang yang bagus untuk melakukan itu. Kami akan coba menang dan memberikan mereka momen yang bagus!"
United sendiri hanya bisa bermain imbang 1-1 melawan West Ham di Piala FA pekan lalu. [initial]
(manu/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Maret 2016 23:54
-
Liga Eropa UEFA 16 Maret 2016 23:32
-
Liga Inggris 16 Maret 2016 23:27
-
Liga Eropa UEFA 16 Maret 2016 23:17
-
Liga Inggris 16 Maret 2016 22:18
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...