Head to Head dan Statistik: Roma vs Feyenoord

Head to Head dan Statistik: Roma vs Feyenoord
Feyenoord vs AS Roma, leg pertama perempat final Liga Europa 2022/2023 (c) AP Photo/Peter Dejong

Bola.net - AS Roma akan menjamu Feyenoord di Stadio Olimpico pada leg kedua babak perempat final Liga Europa 2022/2023. Pertandingan UEL antara Roma vs Feyenoord ini dijadwalkan kick-off Jumat, 21 April 2023, jam 02:00 WIB.

Pada leg pertama di Belanda, Roma kalah 0-1. Gol tunggal Feyenoord ke gawang Rui Patricio diciptakan oleh Mats Wieffer dari assist Oussama Idrissi di menit 53.

Kekalahan itu menjadi kekalahan pertama Roma dalam empat pertemuan dengan Feyenoord di semua kompetisi sejauh ini (M2 S1 K1).

Sebelumnya, Roma menang agregat 3-2 (1-1 kandang, 2-1 tandang) atas Feyenoord di babak 32 besar Liga Europa 2014/2015. Setelah itu, Roma menang 1-0 di final UEFA Conference League musim 2021/2022.

1 dari 2 halaman

Head to Head

Head to Head

Pemain AS Roma, Paulo Dybala (c) Alfredo Falcone/LaPresse via AP

Head to head di UEFA Cup/Liga Europa
AS Roma menang: 1
Seri: 1
Feyenoord menang: 1.

4 Pertemuan Sejauh Ini
13-04-2023 Feyenoord 1-0 Roma (UEL)
26-05-2022 Roma 1-0 Feyenoord (CL)
27-02-2015 Feyenoord 1-2 Roma (UEL)
20-02-2015 Roma 1-1 Feyenoord (UEL).

5 Pertandingan Terakhir AS Roma (K-M-M-K-M)
20-03-23 Lazio 1-0 Roma (Serie A)
02-04-23 Roma 3-0 Sampdoria (Serie A)
08-04-23 Torino 0-1 Roma (Serie A)
13-04-23 Feyenoord 1-0 Roma (UEL)
17-04-23 Roma 3-0 Udinese (Serie A).

5 Pertandingan Terakhir Feyenoord (M-K-M-M-M)
02-04-23 Sparta Rotterdam 1-3 Feyenoord (Eredivisie)
06-04-23 Feyenoord 1-2 Ajax (KNVB Cup)
10-04-23 Feyenoord 5-1 RKC Waalwijk (Eredivisie)
13-04-23 Feyenoord 1-0 Roma (UEL)
16-04-23 Cambuur 0-3 Feyenoord (Eredivisie).

2 dari 2 halaman

Statistik Pralaga

Statistik Pralaga

UEFA Europa League (UEL)/Liga Europa: AS Roma vs Feyenoord (c) Bola.net
  • Roma cuma kalah 1 kali dalam 4 pertemuan dengan Feyenoord di semua kompetisi sejauh ini (M2 S1 K1).
  • Roma memenangi 7 dari 8 laga kandang terakhirnya di semua kompetisi (M7 S0 K1).
  • Roma selalu mencetak 3 gol dalam 3 laga kandang terakhirnya di semua kompetisi.
  • Roma mencatatkan 7 clean sheet dalam 8 laga kandang terakhirnya di semua kompetisi.
  • Roma cuma kalah 1 kali dalam 17 laga kandang terakhirnya di Liga Europa (M12 S4 K1).
  • Roma selalu menang dengan margin 2 gol dalam 3 laga kandang terakhirnya di Liga Europa: 3-1 vs Ludogorets, 2-0 vs Salzburg, 2-0 vs Sociedad.
  • Feyenoord memenangi 7 dari 8 laga terakhirnya di semua kompetisi (M7 S0 K1).
  • Feyenoord memenangi 6 dari 7 laga tandang terakhirnya di semua kompetisi (M6 S1 K0).
  • Feyenoord tanpa kemenangan dalam 10 laga tandang terakhirnya di Liga Europa (M0 S4 K6).