Hasil Lengkap Undian Playoff UEFA Confrence League 2022/23

Hasil Lengkap Undian Playoff UEFA Confrence League 2022/23
Trofi UEFA Conference League (c) AP Photo

Bola.net - Konfederasi Sepakbola Eropa, UEFA telah menggulirkan undian babak playoff UEFA Confrence League 2022/23. Ada sejumlah hasil menarik di undian kali ini.

UEFA Confrence League sudah memasuki musim keduanya. Sama seperti musim lalu, babak knockout Confrence League dimulai dengan undian babak playoff.

Aturannya masih sama, di mana tim yang berstatus runner up gase grup Confrence League akan dipasangkan dengan tim peringkat 3 Liga Europa 2022/23.

Aturan lainnya adalah dua tim dari negara yang sama tidak boleh langsung bertemu. Bagaimana hasil undiannya? Simak selengkapnya di bawah ini.

1 dari 3 halaman

Daftar Tim Playoff Confrence League 2022/23

Daftar Tim Playoff Confrence League 2022/23

Luka Jovic usai mencetak gol ke gawang Istanbul Basaksehir di Liga Europa 2022/2023 (c) AP Photo

Peringkat 3 fase grup Liga Europa 2022/23

  • Anderlecht
  • Basel
  • CFR Cluj
  • Dnipro-1
  • Fiorentina
  • Gent
  • Lech
  • Partizan Belgrade

Peringat 2 Fase Grup Confrence League Europa 2022/23

  • AEK Larnaca
  • Bodo/Glimt
  • Braga
  • Lazio
  • Ludogorets
  • Qarabag
  • Sheriff
  • Trabzonspo
2 dari 3 halaman

Hasil Undian

Hasil Undian

Selebrasi pemain-pemain Lazio (c) AP Photo
  • Qarabag vs Gent
  • Trabzonspor vs FC Basel
  • Lazio vs CFR Cluj
  • Bodo/Glimt vs Lech
  • SC Braga vs Fiorentina
  • AEK Larnaca vs Dnipro-1
  • Sheriff vs Partizan
  • Ludogorets vs Anderlecht
3 dari 3 halaman

Jadwal Playoff UEFA Confrence League

Pada kesempatan ini UEFA juga telah mengumumkan jadwal playoff Confrence League.

Leg pertama akan digulirkan pada 16 Februari 2023 sementara leg kedua akan digulirkan pada 23 Februari 2023.