
- Liverpool bermain imbang 1-1 melawan tuan rumah Manchester United di leg kedua babak 16 besar Liga Europa 2015/16, Jumat (18/4). Gol Liverpool dicetak bintang Brasil Philippe Coutinho dan The Reds lolos dengan agregat 3-1 ke perempat final.
(mc/gia)
Itu adalah gol pertama Coutinho untuk Liverpool di Eropa. Dia pun menjadi pemain Brasil ke-4 yang pernah mencetak gol untuk The Reds di kompetisi antarklub Eropa.
MNU 1-1 LIV (HT) - Golazo de Coutinho q es el 4º brasileño q maca para Liverpool en comp. europea tras Fábio Aurélio, Lucas Leiva y Firmino.
— MisterChip (Alexis) (@2010MisterChip) March 17, 2016
Ada tiga pemain Brasil lain sebelum Coutinho yang mencetak gol untuk Liverpool di Eropa. Mereka adalah Fabio Aurelio, Lucas Leiva dan Roberto Firmino.
Firmino mencetak golnya pada leg pertama melawan MU di Anfield pekan lalu. Dia menyarangkan satu gol dan Liverpool menang 2-0. [initial]
Klik Juga:
- Gol Perdana Coutinho
- Sevilla Kembali Berada di Jalur Juara
- Semua Kandas, Tragedi 15 Tahun Italia Terulang
- Highlights Liga Europa: Valencia 2-1 Bilbao
- Highlights Liga Europa: Leverkusen 0-0 Villarreal
- Highlights Liga Europa: Tottenham 1-2 Dortmund
- Highlights Liga Europa: Lazio 0-3 Sparta Praha
- Highlights Liga Europa: Sevilla 3-0 Basel
- Highlights Liga Europa: Anderlecht 0-1 Shakhtar Donetsk
- Highlights Liga Europa: Braga 4-1 Fenerbahce
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016 23:38
-
Liga Inggris 17 Maret 2016 23:11
-
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016 21:11
-
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016 19:06
-
Liga Inggris 17 Maret 2016 17:59
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 15:30
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 14:59
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:59
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:49
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:21
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...