Data dan Fakta Liga Europa: AS Roma vs Olympique Lyon

Data dan Fakta Liga Europa: AS Roma vs Olympique Lyon
Lyon vs Roma. (c) AFP

Bola.net - - Asa AS Roma untuk melaju jauh di ajang Liga Europa musim ini mendapat jalan yang terjal. Mereka harus membalikkan keadaan saat menjamu wakil Prancis, Olympique Lyon di Olimpico Stadium pada hari Jumat (17/3) dini hari nanti.

Secara umum kondisi kedua tim nyaris sama jelang laga ini, di mana kedua tim memiliki jumlah yang minim dalam aspek cedera. Performa Olympique Lyon belakangan ini memang bisa dikatakan tengah berada dalam momentum yang bagus, namun catatan rekor tandang mereka cukup buruk belakangan ini sehingga mereka diprediksi akan kesulitan saat berhadapan dengan AS Roma pada laga ini.

Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana AS Roma mencoba membalikkan kedudukan pada leg kedua ini, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk menyaksikan beberapa data dan fakta berikut: