Data dan Fakta Liga Europa: Anderlecht vs Manchester United

Data dan Fakta Liga Europa: Anderlecht vs Manchester United
Anderlecht. (c) AFP

Bola.net - - Perjalanan Manchester United di ajang Liga Eropa sudah mencapai babak perempat final. Memasuki babak 8 besar ini, Setan Merah akan berjuang untuk menembus semifinal dengan berhadapan dengan wakil Belgia, Anderlecht pada hari Jumat (14/4) dini hari nanti.

Jika menilik sejarah pertemuan kedua tim, maka Manchester United akan sedikit lebih diunggulkan pada laga ini. Namun performa apik Anderlecht di kandang ditambah dengan big match melawan Chelsea di akhir pekan nanti akan membuat Manchester United sedikit kesulitan pada pertandingan leg pertama nanti.

Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana usaha kedua tim untuk mengamankan kemenangan di leg pertama perempat final Liga Europa musim ini, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk menyaksikan beberapa data dan fakta berikut: