
Bola.net - Sejumlah pemain Uzbekistan mendapat perhatian khusus karena memiliki kemampuan di atas rata-rata. Bahkan salah satu penyerang disebut memiliki pola permainan seperti pemain Spanyol, Fernando Torres.
Dilaporkan tim liputan Bola.net, Didi Syafirdi dari Myanmar, Jumat ( 10/10). Hasil ini didapat berdasarkan analisa, Analis data Labbola Timnas U-19, Syafiq Bahanan.
"Nomor 19, Zabikhilo Urinboev, kayak Torres waktu di Liverpool," ungkapnya di Youth Training Center, Myanmar, Jumat (10/10).
Duet Urinboev, di lini depan nomor 10, kata Syafiq, juga harus diwaspadai. Ditambah kapten tim nomor 8 sebagai kreator serang juga lihat memberikan umpan-umpan matang.
Namun celah yang dapat dimanfaatkan anak didik Indra Sjafri adalah daya tahan tubuh lawan setelah bermain di atas menit ke-60. Hasil analisa menunjukan kesalahan pemain Uzbekistan di atas 31 persen.
"21 Persen saja sudah besar. Semoga mereka juga tak tahan cuaca panas di sini (Myanmar)," tuturnya.
Kecepatan juga masih milik para punggawa Garuda muda. Tekanan dari sayap secara intens dapat membuat pertahanan Uzbekistan kalang kabut.
"Winger kita Ilham dan Maldini unggul. Ini harus dimanfaatkan," tandasnya. [initial]
(mdk/mac)
Dilaporkan tim liputan Bola.net, Didi Syafirdi dari Myanmar, Jumat ( 10/10). Hasil ini didapat berdasarkan analisa, Analis data Labbola Timnas U-19, Syafiq Bahanan.
"Nomor 19, Zabikhilo Urinboev, kayak Torres waktu di Liverpool," ungkapnya di Youth Training Center, Myanmar, Jumat (10/10).
Duet Urinboev, di lini depan nomor 10, kata Syafiq, juga harus diwaspadai. Ditambah kapten tim nomor 8 sebagai kreator serang juga lihat memberikan umpan-umpan matang.
Namun celah yang dapat dimanfaatkan anak didik Indra Sjafri adalah daya tahan tubuh lawan setelah bermain di atas menit ke-60. Hasil analisa menunjukan kesalahan pemain Uzbekistan di atas 31 persen.
"21 Persen saja sudah besar. Semoga mereka juga tak tahan cuaca panas di sini (Myanmar)," tuturnya.
Kecepatan juga masih milik para punggawa Garuda muda. Tekanan dari sayap secara intens dapat membuat pertahanan Uzbekistan kalang kabut.
"Winger kita Ilham dan Maldini unggul. Ini harus dimanfaatkan," tandasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 9 Oktober 2014 20:13
-
Tim Nasional 6 Oktober 2014 18:36
-
Tim Nasional 21 April 2014 16:53
-
Open Play 24 Juni 2013 02:31
-
Piala Dunia 24 Juni 2013 02:25
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Maret 2025 22:55
-
tim nasional 21 Maret 2025 22:01
-
tim nasional 21 Maret 2025 21:44
-
tim nasional 21 Maret 2025 20:57
-
tim nasional 21 Maret 2025 16:39
-
tim nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...