
Bola.net - Arsitek Timnas U-23, Rahmad Darmawan mengatakan, ada tiga pemain Palestina yang harus diwaspadai. Salah satunya ujung tombak utama, Rashid Adawi. Selain Rashid, ada dua nama lain yang dianggap berbahaya.
"Menurut saya pemain nomor 10, nomor 9 dan nomor 8 harus kita waspadai. Mereka cepat. Mereka juga punya kemampuan individu yang bagus," ungkap Rahmad.
Pemilik nomor punggung 10 di Timnas Palestina adalah Ashraf Alfa Waghra. Sedangkan nomor punggung 8 dikenakan Rami Almasalma. Rashid sendiri adalah sosok pemain nomor punggung 9. Ketiga pemain inilah yang dianggap berbahaya dari Al-Fursan, julukan Palestina.
Bercermin pada pertandingan lawan Maroko, Senin (23/9) kemarin, ketiganya memang menjadi motor serangan tim Palestina. Untuk Rashid, meski memiliki postur jangkung, namun ia juga unggul dalam hal kecepatan.
Meski mewaspadai ketiga pemain itu, tapi Rahmad tak akan melakukan penjagaan khusus. "Tidak ada. Siapa pun pemain mereka yang membahayakan pertahanan kita, itu yang akan kita kawal ketat," tambah Rahmad.
Pertandingan pamungkas Grup B cabang olahraga (cabor) sepakbola semifinal Islamic Solidarity Games (ISG) 2013, antara Palestina dengan Indonesia, akan digelar di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang, Rabu (25/9) besok malam. [initial]
(faw/mac)
"Menurut saya pemain nomor 10, nomor 9 dan nomor 8 harus kita waspadai. Mereka cepat. Mereka juga punya kemampuan individu yang bagus," ungkap Rahmad.
Pemilik nomor punggung 10 di Timnas Palestina adalah Ashraf Alfa Waghra. Sedangkan nomor punggung 8 dikenakan Rami Almasalma. Rashid sendiri adalah sosok pemain nomor punggung 9. Ketiga pemain inilah yang dianggap berbahaya dari Al-Fursan, julukan Palestina.
Bercermin pada pertandingan lawan Maroko, Senin (23/9) kemarin, ketiganya memang menjadi motor serangan tim Palestina. Untuk Rashid, meski memiliki postur jangkung, namun ia juga unggul dalam hal kecepatan.
Meski mewaspadai ketiga pemain itu, tapi Rahmad tak akan melakukan penjagaan khusus. "Tidak ada. Siapa pun pemain mereka yang membahayakan pertahanan kita, itu yang akan kita kawal ketat," tambah Rahmad.
Pertandingan pamungkas Grup B cabang olahraga (cabor) sepakbola semifinal Islamic Solidarity Games (ISG) 2013, antara Palestina dengan Indonesia, akan digelar di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang, Rabu (25/9) besok malam. [initial]
(faw/mac)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 23 September 2013 22:06
-
Tim Nasional 23 September 2013 20:11
-
Tim Nasional 23 September 2013 18:01
-
Tim Nasional 23 September 2013 15:06
-
Tim Nasional 22 September 2013 14:25
LATEST UPDATE
-
Otomotif 24 Maret 2025 16:52
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 16:51
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 16:27
-
Basket 24 Maret 2025 16:20
-
Otomotif 24 Maret 2025 16:07
-
Amerika Latin 24 Maret 2025 15:59
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 24 Maret 2025 17:15
-
tim nasional 24 Maret 2025 16:51
-
tim nasional 24 Maret 2025 16:27
-
tim nasional 24 Maret 2025 15:54
-
tim nasional 24 Maret 2025 15:00
-
tim nasional 24 Maret 2025 14:11
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Road to Piala Dunia 2026: Regulasi dan Syarat Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
- Klasemen Terbaru Grup C Usai Arab Saudi Kalahkan China: Timnas Indonesia Peringkat Berapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...