
Bola.net - - Pelatih Tim Nasional Indonesia U-19, Indra Sjafri menilai anak-anak asuhnya sudah mengalami peningkatan performa yang cukup signifikan. Namun, timnya masih lemah dalam hal penyelesaian akhir.
Penilaian tersebut muncul setelah Timnas U-19 menjalani laga uji coba melawan Perseden Denpasar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (19/5/2017). Pada pertandingan itu, tim Garuda Jaya berhasil menang dengan skor, 2-0.
"Dari sisi possession-nya lebih bagus sekarang, lebih efektif. Tapi dari sisi scoring masih sama. Banyak yang harus gol tapi tidak jadi gol," ujar Indra usai pertandingan.
Gol pertama skuat Merah Putih dicetak oleh Witan Sulaiman pada babak ke pertama, tepatnya di menit ke-21. Gol berikutnya baru tercipta di babak kedua, di menit ke-79 melalui Feby Eka Putra.
Setelah beruji coba di Bali, Timnas U-19 akan segera bertolak ke Prancis. Di sana Rachmat Irianto dan kawan-kawan akan mengikuti Turnamen Toulon dari tanggal 29 Mei hingga 10 Juni 2017.
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 10 Mei 2017 00:11
-
Tim Nasional 9 Mei 2017 19:51
-
Tim Nasional 28 April 2017 14:28
-
Tim Nasional 28 April 2017 00:45
-
Tim Nasional 28 April 2017 00:31
Laga Perdana Timnas U-19, Indra Sjafri Petik Tiga Kesimpulan
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 22 Maret 2025 04:32
-
tim nasional 22 Maret 2025 04:12
-
tim nasional 21 Maret 2025 22:55
-
tim nasional 21 Maret 2025 22:01
-
tim nasional 21 Maret 2025 21:44
-
tim nasional 21 Maret 2025 20:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...