
Bola.net - Seleksi Timnas Indonesia U-19 B kini diikuti sebanyak 28 pemain. Guna mematangkan dan mengukur efektivitas strategi yang diterapkannya, tidak hanya digembleng dalam latihan, melainkan, berencana melakukan uji coba.
Pelatih Timnas Indonesia U-19 B, Rudy Keltjes, mengatakan bahwa ia sudah menetapkan dua jadwal uji coba. Yakni, Kamis (28/8) dan Sabtu (30/8) mendatang.
Dilanjutkannya, sejauh ini baru satu lawan terkonfirmasi. Yaitu, klub Divisi Utama Villa 2000 dan akan bertanding di Lapangan Sawangan, Depok.
"Untuk lawan lainnya, saya inginnya yang sepadan. Kalau bisa yang lebih baik. Jadi, tim ini bukan hanya sekedar ikut saya di turnamen persiapan AFF, tapi juga menunjukkan penampilan yang bagus," terangnya.
Sebelumnya, Rudy mencoret sebanyak 13 pemain, sedangkan dalam tiga hari ke depan, tiga nama lainnya akan menyusul dipulangkan. Hal tersebut guna melengkapi rencana 25 pemain yang akan dibawa dalam Turnamen AFF Prepatory U-19 di Vietnam, 5-13 September mendatang. [initial]
(esa/pra)
Pelatih Timnas Indonesia U-19 B, Rudy Keltjes, mengatakan bahwa ia sudah menetapkan dua jadwal uji coba. Yakni, Kamis (28/8) dan Sabtu (30/8) mendatang.
Dilanjutkannya, sejauh ini baru satu lawan terkonfirmasi. Yaitu, klub Divisi Utama Villa 2000 dan akan bertanding di Lapangan Sawangan, Depok.
"Untuk lawan lainnya, saya inginnya yang sepadan. Kalau bisa yang lebih baik. Jadi, tim ini bukan hanya sekedar ikut saya di turnamen persiapan AFF, tapi juga menunjukkan penampilan yang bagus," terangnya.
Sebelumnya, Rudy mencoret sebanyak 13 pemain, sedangkan dalam tiga hari ke depan, tiga nama lainnya akan menyusul dipulangkan. Hal tersebut guna melengkapi rencana 25 pemain yang akan dibawa dalam Turnamen AFF Prepatory U-19 di Vietnam, 5-13 September mendatang. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 26 Agustus 2014 21:54
-
Tim Nasional 26 Agustus 2014 19:29
Rudi Keltjes Pastikan Seleksi Timnas U-19 B Berlangsung Ketat
-
Tim Nasional 12 Agustus 2014 11:17
-
Tim Nasional 11 Agustus 2014 14:43
-
Tim Nasional 3 Agustus 2014 20:20
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Maret 2025 16:39
-
tim nasional 21 Maret 2025 16:23
-
tim nasional 21 Maret 2025 15:46
-
tim nasional 21 Maret 2025 15:30
-
tim nasional 21 Maret 2025 15:20
-
tim nasional 21 Maret 2025 14:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...