
Bola.net - - Timnas Indonesia kembali mempersiapkan diri untuk menghadapi ASIAN Games 2018. Pelatih Luis Milla memanggil 23 pemain untuk memperkuat Skuat Garuda untuk menghadapi Timnas Korea Selatan U-23.
Pada Bulan Mei lalu, PSSI resmi mengumumkan bahwa Timnas Indonesia akan menggelar laga uji coba melawan Timnas Korea Selatan U-23. Laga Uji Coba ini akan menjadi persiapan terakhir Skuat Garuda sebelum Asian Games 2018.
PSSI sendiri mengumumkan bahwa pertandingan melawan The Taeguk Warriors itu akan digelar pada akhir pekan ini. Mereka akan menjamu Korea Selatan di Stadion Pakansari Bogor pada hari Sabtu (23/6) nanti.
Untuk laga ini, Luis Milla sudah menentukan susunan timnya. Melalui akun resmi PSSI, Milla mengumumkan bahwa ia memanggil 23 nama untuk tampil di partai uji coba tersebut.
Beto Kembali Masuk
Selain Beto, Milla juga memanggil pemain naturalisasi lainnya, Stefano Lilipaly. Penyerang Bali United itu diharapkan mampu menjadi pembeda pada laga ini.
Selain kedua pemain itu, beberapa pemain muda potensial seperti Hanis Saghara, Febri Hariyadi, Osvaldo Haay dan Rezaldi Hehanusa turut dipanggil pada uji coba terakhir.
Skuat Lengkap
Penjaga Gawang: Awan Setho, Muhammad Ridho
Bek: Hansamu Yama, I Putu Gede, Andy Setyo, Gavin Kwan, Ricky Fajrin, Bagas Adi, Rezaldi Hehanusa
Gelandang: Mochamad Hargianto, Zulfiandi, Irfan Jaya, Stefano Lilipaly, Nelson Alom, Septian David, Saddil Ramdani, Hanif Sjahbandi, Febri Hariyadi, Osvaldo Haay, Feby Eka, Riko Simanjuntak
Penyerang: Hanis Saghara, Alberto Goncalves
Incar Hasil Positif
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 3 Juni 2018 23:42
-
Tim Nasional 3 Juni 2018 15:06
-
Tim Nasional 26 Maret 2018 07:16
Meski Lumat Timnas U-19, Pelatih Jepang Rasakan Setitik Kekecewaan
-
Tim Nasional 26 Maret 2018 06:43
Pelatih Jepang Akui Tak Mudah Bagi Timnya Kalahkan Indonesia U-19
-
Open Play 24 Maret 2018 01:33
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:59
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:49
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:21
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:03
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 23 Maret 2025 13:59
-
tim nasional 23 Maret 2025 13:49
-
tim nasional 23 Maret 2025 10:57
-
tim nasional 23 Maret 2025 10:46
-
tim nasional 23 Maret 2025 10:39
-
tim nasional 23 Maret 2025 10:28
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Australia dari HP Kamu!
- Road to Piala Dunia 2026: Regulasi dan Syarat Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...