
Bola.net - Palembang - Pelatih Maroko, Benabich Hassan menyebut pertandingan lawan Indonesia adalah penampilan terbaik pasukannya sepanjang Islamic Solidarity Games (ISG) 2013. Usai ISG, Maroko kembali fokus mempersiapkan tim untuk lolos ke Olimpiade Rio de Janeiro 2016 mendatang.
"Ini adalah hasil keras dan baik anak-anak. Saya rasa ini adalah permainan terbaik mereka selama event ini," aku Hassan, Minggu (29/9) malam.
Hassan bercerita, timnya sudah berkumpul sejak 2011. Saat itu, pemain yang direkrut masih berusia 19 hingga 23 tahun. Sebelum juara di ISG, Maroko juga berhasil menjadi yang kampiun di Mediterania Cup, Turki. "Kita persiapan untuk Olimpiade Brasil 2016," lanjut Hassan.
Pada pertandingan ini, Indonesia unggul lebih dulu lewat gol Alfin Tuasalamony dari titik penalti pada menit kedelapan. Sedangkan dua gol Maroko lahir pada menit ke-71 melalui pemain pengganti, El Hassaouni Aymane dan tendangan kaki El Karti Walid menit ke-81.
"Pertandingan berlangsung sulit karena kita kebobolan melalui penalti pada menit awal," jelas Hassan.
Sukses mengalahkan membuat Maroko berhak mendapatkan medali emas. Sedangkan Indonesia meraih perak. Sedangkan medali perunggu direbut Turki. (faw/rdt)
"Ini adalah hasil keras dan baik anak-anak. Saya rasa ini adalah permainan terbaik mereka selama event ini," aku Hassan, Minggu (29/9) malam.
Hassan bercerita, timnya sudah berkumpul sejak 2011. Saat itu, pemain yang direkrut masih berusia 19 hingga 23 tahun. Sebelum juara di ISG, Maroko juga berhasil menjadi yang kampiun di Mediterania Cup, Turki. "Kita persiapan untuk Olimpiade Brasil 2016," lanjut Hassan.
Pada pertandingan ini, Indonesia unggul lebih dulu lewat gol Alfin Tuasalamony dari titik penalti pada menit kedelapan. Sedangkan dua gol Maroko lahir pada menit ke-71 melalui pemain pengganti, El Hassaouni Aymane dan tendangan kaki El Karti Walid menit ke-81.
"Pertandingan berlangsung sulit karena kita kebobolan melalui penalti pada menit awal," jelas Hassan.
Sukses mengalahkan membuat Maroko berhak mendapatkan medali emas. Sedangkan Indonesia meraih perak. Sedangkan medali perunggu direbut Turki. (faw/rdt)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 29 September 2013 14:00
Laga Pra Piala Asia 2015 Indonesia vs China Digelar Tertutup
-
Tim Nasional 27 September 2013 20:30
-
Tim Nasional 27 September 2013 17:41
-
Tim Nasional 27 September 2013 14:36
-
Tim Nasional 26 September 2013 19:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 18:54
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 18:45
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 18:31
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 17:41
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 17:15
-
Liga Italia 24 Maret 2025 17:12
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 24 Maret 2025 18:54
-
tim nasional 24 Maret 2025 18:31
-
tim nasional 24 Maret 2025 17:15
-
tim nasional 24 Maret 2025 16:51
-
tim nasional 24 Maret 2025 16:27
-
tim nasional 24 Maret 2025 15:54
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Road to Piala Dunia 2026: Regulasi dan Syarat Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
- Klasemen Terbaru Grup C Usai Arab Saudi Kalahkan China: Timnas Indonesia Peringkat Berapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...