
Pada pertandingan yang akan disiarkan live dan eksklusif oleh Indosiar, komposisi yang diturunkan Indonesia tidak banyak berubah dari empat pertandingan sebelumnya. Tim Garuda Nusantara kembali memberlakukan pergantian di posisi starter.
Untuk pertama kalinya, pelatih timnas U-19, Indra Sjafri mencadangkan Witan Sulaeman setelah pada empat laga sebelumnya tak pernah tergantikan dalam starting line up. Indra juga tak menurunkan M. Riyandi sejak awal laga.
Sebagai gantinya, Indra memberikan kesempatan debut kepada penjaga gawang asal Bandung, M. Aqil Savik dan Aji Kusuma yang diplot sebagai winger untuk menggantikan posisi Witan Sulaeman.
Pelatih asal Sumatera Barat itu juga memainkan Saddil Ramdani yang sempat absen pada laga kontra Vietnam akibat cedera. Dan sekaligus memberikan kepercayaan kepada M. Rifad Marasabessy dan Todd Rivaldo Ferre untuk bermain sejak awal.
Berikut daftar susunan pemain Thailand U-19 vs Indonesia U-19 :
Thailand U-19 (4-3-3): Nopphon L (GK), Nakin Wistetchat, Kittitach, Nattawut, Sittichok Paso (C), Matee Sarakum, Suphanat Mueanta, Sampan Kesi, Kritsana, Thirapak, Anusak Jaiphet.
Pelatih: Ithsara Sritharo
Indonesia (4-3-3): M. Aqil Savik (GK), Kadek Raditya, Nurhidayat (C), M. Luthfi Kamal, M. Rifad Marasabessy, Saddil Ramdani, Syahrian Abimanyu, Hanis Shagara, Todd Rivaldo, Aji Kusuma, David Kevin.
Pelatih: Indra Sjafri
[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 8 Juli 2018 21:29
-
Tim Nasional 8 Juli 2018 19:50
Lolos ke Semifinal, Timnas U-19 Tetap Serius Hadapi Thailand
-
Tim Nasional 8 Juli 2018 19:44
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 11:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 10:56
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 10:42
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 10:30
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 10:22
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Maret 2025 10:22
-
tim nasional 21 Maret 2025 10:19
-
tim nasional 21 Maret 2025 10:13
-
tim nasional 21 Maret 2025 10:07
-
tim nasional 21 Maret 2025 10:01
-
tim nasional 21 Maret 2025 09:26
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...