
Bola.net - Kebanggaan Rahmat yang dipanggil bergabung dengan Timnas senior juga dirasakan pelatih PSM Makassar, Petar Segrt. Pelatih berkebangsaan Kroasia itu senang karena dua anak asuhnya bisa berada di skuad Garuda yang diasuh Nil Maizar.
Rahmat menyusul rekannya sesama pemain PSM, Rasyid Bakri, yang sudah terlebih dahulu dipanggil bergabung dengan Timnas senior dari Timnas U-22. Rasyid sudah mengawali debutnya bersama Timnas saat melawan Korea Utara di ajang SCTV Cup meski hanya bermain lima menit sebagai pemain pengganti.
“Saya senang Rahmat mengirimkan SMS kepada saya dan menyampaikan jika dia dipanggil bergabung dengan Timnas. Rahmat adalah pemain yang memiliki talenta sangat bagus dan karakter hebat,” kata pelatih berusia 46 tahun itu.
Menurut Petar, Rahmat memang layak masuk dalam skuad Timnas. Ia menilai jika pemain yang musim lalu mengoleksi 10 gol di ajang IPL itu adalah salah satu striker terbaik di Indonesia saat ini.
“Musim lalu, Rahmad dan Ilija Spasojevic menjadi duet striker yang sangat bagus. Bagi saya, jelas bahwa Rahmat harus menjadi salah satu opsi pilihan untuk striker Timnas,” kata Petar.
“Dia memiliki kecepatan, teknik, dan sundulan kepala yang sangat baik. Menurut saya, setelah Timnas kalah 0-2 dari Korea Utara dan 0-0 melawan Vietnam, mungkin Nil Maizar ingin memberikan kesempatan kepada Rahmat,” lanjutnya.
Petar ingin agar Rahmat dan Rasyid bisa latihan dengan baik bersama skuad Timnas lainnya. Ia berharap pelatih bisa memberikan kesempatan lebih kepada Rahmat dan Rasyid dalam setiap laga agar bisa memberikan yang terbaik untuk Indonesia. (nda/dzi)
Rahmat menyusul rekannya sesama pemain PSM, Rasyid Bakri, yang sudah terlebih dahulu dipanggil bergabung dengan Timnas senior dari Timnas U-22. Rasyid sudah mengawali debutnya bersama Timnas saat melawan Korea Utara di ajang SCTV Cup meski hanya bermain lima menit sebagai pemain pengganti.
“Saya senang Rahmat mengirimkan SMS kepada saya dan menyampaikan jika dia dipanggil bergabung dengan Timnas. Rahmat adalah pemain yang memiliki talenta sangat bagus dan karakter hebat,” kata pelatih berusia 46 tahun itu.
Menurut Petar, Rahmat memang layak masuk dalam skuad Timnas. Ia menilai jika pemain yang musim lalu mengoleksi 10 gol di ajang IPL itu adalah salah satu striker terbaik di Indonesia saat ini.
“Musim lalu, Rahmad dan Ilija Spasojevic menjadi duet striker yang sangat bagus. Bagi saya, jelas bahwa Rahmat harus menjadi salah satu opsi pilihan untuk striker Timnas,” kata Petar.
“Dia memiliki kecepatan, teknik, dan sundulan kepala yang sangat baik. Menurut saya, setelah Timnas kalah 0-2 dari Korea Utara dan 0-0 melawan Vietnam, mungkin Nil Maizar ingin memberikan kesempatan kepada Rahmat,” lanjutnya.
Petar ingin agar Rahmat dan Rasyid bisa latihan dengan baik bersama skuad Timnas lainnya. Ia berharap pelatih bisa memberikan kesempatan lebih kepada Rahmat dan Rasyid dalam setiap laga agar bisa memberikan yang terbaik untuk Indonesia. (nda/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 15 September 2012 20:32
-
Bola Indonesia 15 September 2012 07:00
-
Bola Indonesia 14 September 2012 21:30
-
Tim Nasional 13 September 2012 15:02
Petar Ingin Lihat Aksi Rasyid Bakri Bersama Timnas Indonesia
-
Bola Indonesia 12 September 2012 22:20
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Maret 2025 06:21
-
tim nasional 21 Maret 2025 05:29
-
tim nasional 21 Maret 2025 04:00
-
tim nasional 21 Maret 2025 03:36
-
tim nasional 21 Maret 2025 02:10
-
tim nasional 21 Maret 2025 00:41
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Road to Piala Dunia 2026: Regulasi dan Syarat Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
- Erick Thohir: Timnas Indonesia Menginginkan Elkan Baggott Kembali, tapi...
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...