
- Timnas Indonesia U-16 sukses lolos ke babak perempat final Piala AFC U-16 sebagai juara Grup C. Dan berikut adalah jadwal perempat finalnya.
Kepastian tim asuhan Fachri Husaini lolos ke perempat final sebagai juara grup seusai bermain imbang tanpa gol melawan India di partai terakhir grup C, Kamis (27/9) kemarin.
Advertisement
Dengan hasil ini, Bagus Kahfi dan kawan-kawan memantapkan posisi di puncak klasemen dengan nilai lima, unggul selisih gol dari India.
Di perempat final, Indonesia akan berhadapan dengan runner up Grup D, yang belum diketahui. Saat ini, Korea Selatan masih menduduki posisi pertama Grup D dengan enam poin. Sementara Australia dan Irak berada di posisi kedua dan ketiga dengan tiga poin.
Laga terakhir Grup D sendiri baru digelar hari ini. Irak berhadapan dengan Korsel, Australia ditantang Afganistan. Berikut jadwal Timnas U-16 di perempat final Piala AFC U-16 2018.
Jadwal Timnas Indonesia U-16
Perempat Final Piala AFC U-16
Senin, 1 Oktober 2018
15.30 WIB, Indonesia vs Runner Up Grup D
Stadion Petaling Jaya
Live MNCTV
Sumber: Liputan6.com
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 27 September 2018 21:52
-
Tim Nasional 27 September 2018 15:07
-
Tim Nasional 27 September 2018 15:00
-
Tim Nasional 26 September 2018 11:04
Piala Asia U-16: Indonesia Tak Ingin Cari Aman Saat Hadapi India
-
Tim Nasional 25 September 2018 12:02
Inilah Skenario Timnas Indonesia U-16 Untuk ke Perempat Final Piala AFC U-16
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Maret 2025 22:55
-
tim nasional 21 Maret 2025 22:01
-
tim nasional 21 Maret 2025 21:44
-
tim nasional 21 Maret 2025 20:57
-
tim nasional 21 Maret 2025 16:39
-
tim nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...