
Bahkan tak sedikit pemain yang harus rela menahan sakit demi mendapatkan tiga poin penting yang bisa mengantarkan Indonesia ke semifinal. Ada tiga sampai empat pemain yang dipaksa bermain dalam kondisi cedera, namun mereka tidak mengeluh.
"Membela nama Negara tidak ada yang setengah-setengah, sakit tidak ada yang bicara sakit," ungkap Pelatih Timnas U-19 Indonesia, Indra Sjafri kepada awak media.
Timnas Indonesia U-19 duel dengan timnas Vietnam U-19.
Indra Sjafri merasa sangat bangga dengan kerja keras dan jiwa patriot yang ditunjukkan oleh penggawa Garuda Nusantara. Dan sekeras apapun hadangan yang dilakukan oleh lawan, tidak menghentikan langkahnya untuk meraih kemenangan.
"Kita berterima kasih kepada para pemain kita ini, mereka betul-betul pejuang-pejuang. Coba lihat mainnya, mau ditendang lawan juga oke, gak ada masalah," sambung Indra. (top/dim)
Motivasi Tinggi
"Kalau main dengan hati, kalau memang mereka tahu bahwa ini adalah yang dipertahankan adalah Negara pasti gak terlalu sulit untuk kita memotivasi mereka," pungkasnya.
[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 7 Juli 2018 23:55
-
Tim Nasional 7 Juli 2018 23:52
-
Tim Nasional 7 Juli 2018 21:40
Klasemen Piala AFF U-19: Bekuk Vietnam, Indonesia ke Semi Final
-
Tim Nasional 7 Juli 2018 20:54
-
Bola Indonesia 7 Juli 2018 18:43
Piala AFF U-19 : Susunan Pemain Indonesia U-19 vs Vietnam U-19
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 22 Maret 2025 16:05
-
tim nasional 22 Maret 2025 15:24
-
tim nasional 22 Maret 2025 15:05
-
tim nasional 22 Maret 2025 13:14
-
tim nasional 22 Maret 2025 12:45
-
tim nasional 22 Maret 2025 11:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...