
Bola.net - Australia dipastikan tampil tanpa beban dalam ajang Piala Asia U-19 Myanmar. Pelatih Australia U-19, Paul Okon mengaku tak menargetkan anak asuhnya menjuarai ajang ini.
"Kami tidak memprioritaskan juara pada ajang ini. Kami memprioritaskan agar mereka mendapat peluang tampil pada ajang internasional," ujar Okon, pada konferensi pers di Hotel Yangon Myanmar, Kamis (09/10).
"Pemain-pemain muda ini yang kami siapkan mengisi posisi di timnas senior pada waktu mendatang," sambungnya.
Lebih lanjut, Okon mengaku ada beberapa hambatan yang dihadapi timnya dalam persiapan jelang Piala Asia U-19 ini. Salah satunya adanya beberapa pemain kunci Australia yang cedera.
"Selain itu, ada beberapa perubahan yang disebabkan regulasi," imbuh Okon.
Sementara mengenai peluang anak asuhnya di ajang ini, Okon enggan berkomentar. Menurut mantan penggawa Lazio ini, mereka bakal menghadapi tim-tim yang dinilainya apik.
"Semoga saja kita bisa bermain bagus dan lolos ke babak selanjutnya," tandas Okon. [initial]
(den/pra)
"Kami tidak memprioritaskan juara pada ajang ini. Kami memprioritaskan agar mereka mendapat peluang tampil pada ajang internasional," ujar Okon, pada konferensi pers di Hotel Yangon Myanmar, Kamis (09/10).
"Pemain-pemain muda ini yang kami siapkan mengisi posisi di timnas senior pada waktu mendatang," sambungnya.
Lebih lanjut, Okon mengaku ada beberapa hambatan yang dihadapi timnya dalam persiapan jelang Piala Asia U-19 ini. Salah satunya adanya beberapa pemain kunci Australia yang cedera.
"Selain itu, ada beberapa perubahan yang disebabkan regulasi," imbuh Okon.
Sementara mengenai peluang anak asuhnya di ajang ini, Okon enggan berkomentar. Menurut mantan penggawa Lazio ini, mereka bakal menghadapi tim-tim yang dinilainya apik.
"Semoga saja kita bisa bermain bagus dan lolos ke babak selanjutnya," tandas Okon. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 7 Oktober 2014 10:41
Inilah Jadwal Siaran Langsung Timnas U-19 di Piala Asia U-19
-
Jadwal Televisi 7 Oktober 2014 08:16
-
Tim Nasional 6 Oktober 2014 19:51
-
Tim Nasional 6 Oktober 2014 18:36
-
Tim Nasional 30 September 2014 21:09
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Maret 2025 22:55
-
tim nasional 21 Maret 2025 22:01
-
tim nasional 21 Maret 2025 21:44
-
tim nasional 21 Maret 2025 20:57
-
tim nasional 21 Maret 2025 16:39
-
tim nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...