Marselino Ferdinan Cedera Lawan Thailand, Netizen: GWS, Diincar Melulu, Nasibnya Mirip Pedri

Marselino Ferdinan Cedera Lawan Thailand, Netizen: GWS, Diincar Melulu, Nasibnya Mirip Pedri
Pemain Timnas Indonesia U-19, Marselino Ferdinan (bawah) mengerang kesakitan saat matchday ketiga Grup A Piala AFF U-19 2022 antara Timnas Indonesia U-19 melawan Timnas Thailand U-19 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (06/07/2022).

Bola.net - Timnas Indonesia U-19 mendapat pukulan telak setelah gelandang andalan Marselino Ferdinan mengalami cedera hamstring dalam partai versus Thailand, Rabu (6/7/2022) malam WIB.

Marselino tiba-tiba terlihat berjalan pincang di akhir babak pertama. Gelandang asal Persebaya Surabaya itu pun terpaksa ditarik keluar oleh Shin Tae-yong sebelum turun minum.

Tanpa Marselino di babak kedua, Timnas Indonesia U-19 kehilangan jenderal lapangan tengah mereka. Skuad Garuda Muda pun lebih sering kehilangan bola saat membangun serangan.

Beruntung gawang Timnas Indonesia U-19 tak kebobolan sampai akhir pertandingan. Skor imbang 0-0 pun menjadi hasil akhir laga ini.

Netizen di media sosial memberikan beragam reaksi terhadap cederanya Marselino Ferdinan di laga melawan Thailand ini. Berikut beberapa di antaranya.

1 dari 15 halaman

Sudah ditandain pelatih Thailand?

5 dari 15 halaman

Get well soon!

6 dari 15 halaman

Tanpa Marselino, Timnas U-19 cuma sekelas SSB?

7 dari 15 halaman

Sisanya gak guna gitu?

8 dari 15 halaman

Penuh eksploitasi?

9 dari 15 halaman

Jadi incaran lawan melulu

10 dari 15 halaman

Jadi salah Marselino sendiri?

11 dari 15 halaman

Karena serakah?

12 dari 15 halaman

Banyak gaya?

13 dari 15 halaman

Buset dah

14 dari 15 halaman

Nasibnya mirip Pedri

15 dari 15 halaman

Kita harus ikhlas

Sumber: Twitter