Bola.net - - Pelatih tim nasional U-22 Indonesia, Luis Milla telah mengumumkan daftar pemain untuk laga uji coba melawan Myanmar. Ada 26 pemain yang dipanggil dalam pertandingan persahabatan tersebut.
Indonesia akan menjajal Myanmar di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, pada 21 Maret 2017. Laga itu menjadi uji coba internasional pertama timnas U-22 semenjak dibesut Luis Milla.
Dari 26 pemain yang dipanggil, Luis Milla hanya memanggil dua penyerang murni. Mereka adalah A. Nurhardianto (Persela Lamongan) dan Dendi Sulistyawan (Bhayangkara FC).
Sementara di lini tengah, eks pelatih timnas Spanyol U-21 tersebut memanggil 12 pemain. Hal itu sesuai dengan prinsip Luis Milla yang ingin anak asuhnya bermain menyerang dengan selalu membuka ruang untuk penguasaan bola.
Berikut 26 pemain timnas Indonesia untuk melawan Myanmar:
1. Kurniawan Kartika Aji
2. Ravi Murdianto
3. M. Dicky Indrayana
4. Satria Tama
5. Andy Setyo Nugroho
6. Ryuji Utomo
7. Bagas Adi
8. Hansamu Yama
9. Nazar Nurzaidin
10. Putu Gede Juni Antara
11. Ricky Fajrin
12. Zalnando
13. Osvaldo Ardiles Haay
14. Hanif Sjahbandi
15. M. Hargianto
16. Asnawai Mangku Alam
17. Nasir
18. Paulo Sitanggang
19. Gian Zola
20. Evan Dimas
21. Arsyad Yusgiantoro
22. Miftahul Hamdi
23. Febri Hariyadi
24. Saddil Ramdani
25. A. Nurhardianto
26. Dendi Sulistyawan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 10 Maret 2017 07:39
-
Bola Indonesia 9 Maret 2017 19:23
-
Tim Nasional 9 Maret 2017 19:03
-
Tim Nasional 9 Maret 2017 17:03
-
Tim Nasional 9 Maret 2017 16:10
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 09:59
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 09:52
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 09:42
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 09:33
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 09:21
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 08:58
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 23 Maret 2025 09:59
-
tim nasional 23 Maret 2025 09:52
-
tim nasional 23 Maret 2025 09:42
-
tim nasional 23 Maret 2025 09:33
-
tim nasional 23 Maret 2025 09:21
-
tim nasional 23 Maret 2025 08:30
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Australia dari HP Kamu!
- Road to Piala Dunia 2026: Regulasi dan Syarat Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...