
Bola.net - Meski peluang berlaga di Piala Asia sangat tipis, Skuat Garuda -julukan Timnas Indonesia, diharapkan tetap bertarung sekuat tenaga kala menghadapi laga tersisa. Asa ini diapungkan Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin Husin.
"Ini pertarungan penting. Meski kecil, peluang kita untuk lolos tetap ada. Kita bisa masuk Piala Asia sebagai peringkat tiga terbaik," ujar Djohar, pada Bola.net.
"Oleh karena itu, kita berharap para pemain bisa menunjukkan permainan terbaik yang mereka miliki. Kita berharap mereka bisa membuat sejarah," sambungnya.
Timnas Indonesia sendiri bakal melakoni laga lanjutan kualifikasi Piala Asia melawan Irak, Selasa (19/11). Di pertemuan pertama, beberapa waktu lalu, Skuat Garuda harus kalah tipis dengan skor 0-1.
Lebih lanjut, tim yang saat ini diasuh Jacksen F Tiago ini bakal melakoni laga terakhir mereka melawan Arab Saudi. Laga ini dijadwalkan bakal dihelat 5 Maret 2014 mendatang di kandang Arab Saudi. [initial]
(den/pra)
"Ini pertarungan penting. Meski kecil, peluang kita untuk lolos tetap ada. Kita bisa masuk Piala Asia sebagai peringkat tiga terbaik," ujar Djohar, pada Bola.net.
"Oleh karena itu, kita berharap para pemain bisa menunjukkan permainan terbaik yang mereka miliki. Kita berharap mereka bisa membuat sejarah," sambungnya.
Timnas Indonesia sendiri bakal melakoni laga lanjutan kualifikasi Piala Asia melawan Irak, Selasa (19/11). Di pertemuan pertama, beberapa waktu lalu, Skuat Garuda harus kalah tipis dengan skor 0-1.
Lebih lanjut, tim yang saat ini diasuh Jacksen F Tiago ini bakal melakoni laga terakhir mereka melawan Arab Saudi. Laga ini dijadwalkan bakal dihelat 5 Maret 2014 mendatang di kandang Arab Saudi. [initial]
Berita Terkait Skuat Garuda:
- La Nyalla Minta Timnas Senior Berjuang Sampai Akhir
- Alfred Riedl Selangkah Lagi Kembali Tangani Timnas Indonesia
- Tanpa Suporter, Timnas Indonesia Tetap Optimis
- Jacksen Tiago Bidik Dua Target Lawan Irak
- Hadapi Indonesia, Irak Andalkan Pemain U-20
- Jacksen Tiago Janjikan Strategi Baru Untuk Menjamu Irak
- Preview: Indonesia vs Irak, Hindari Juru Kunci
- SUGBK Tidak Untungkan Timnas Senior Ketika Lawan Irak
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 18 November 2013 23:49
Alfred Riedl Selangkah Lagi Kembali Tangani Timnas Indonesia
-
Tim Nasional 18 November 2013 18:48
-
Tim Nasional 18 November 2013 18:11
-
Tim Nasional 18 November 2013 17:44
-
Tim Nasional 18 November 2013 17:36
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 26 Maret 2025 08:15
-
Liga Italia 26 Maret 2025 08:00
-
Liga Spanyol 26 Maret 2025 07:58
-
Liga Italia 26 Maret 2025 07:43
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:55
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:49
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 26 Maret 2025 06:55
-
tim nasional 26 Maret 2025 06:49
-
tim nasional 26 Maret 2025 06:19
-
tim nasional 26 Maret 2025 06:15
-
tim nasional 26 Maret 2025 06:13
-
tim nasional 26 Maret 2025 06:03
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain di RCTI - Kualifikasi Piala Dunia 2026
- Road to Piala Dunia 2026: Regulasi dan Syarat Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...