
Bola.net - Laga uji coba antara Timnas Indonesia versus Kamerun tertunda. Pasalnya, Timnas Kamerun sempat mogok karena meminta pelunasan match fee, sebelum laga digelar. Mereka dikabarkan enggan bertanding apabila persyaratan mereka ini belum terpenuhi.
Menurut Wakil Ketua Panitia Pelaksana laga ini, Tondo Widodo, mogoknya Kamerun disebabkan adanya mis-komunikasi antara agen yang mendatangkan tim tersebut dengan manajemen Kamerun. "Ini di luar urusan dari Federasi. Kita sudah penuhi semua persyaratan yang mereka minta," ujarnya, kala dihubungi Bola.net, Sabtu (17/11).
Syukurlah, aksi mogok Kamerun ini tak sampai membuat laga yang dihelat di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta ini tertunda. Tepat pukul 16.31, para penggawa Timnas Kamerun memasuki lapangan untuk melakukan pemanasan.
Akibatnya, pertandingan yang sedianya dimulai pukul 16.45 menjadi tertunda. Sampai waktu di GBK menunjukkan pukul 16.55, laga belum dimulai. Hanya saja, para penggawa Timnas Indonesia sudah mulai menempati bench di tepi lapangan. (den/dzi)
Menurut Wakil Ketua Panitia Pelaksana laga ini, Tondo Widodo, mogoknya Kamerun disebabkan adanya mis-komunikasi antara agen yang mendatangkan tim tersebut dengan manajemen Kamerun. "Ini di luar urusan dari Federasi. Kita sudah penuhi semua persyaratan yang mereka minta," ujarnya, kala dihubungi Bola.net, Sabtu (17/11).
Syukurlah, aksi mogok Kamerun ini tak sampai membuat laga yang dihelat di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta ini tertunda. Tepat pukul 16.31, para penggawa Timnas Kamerun memasuki lapangan untuk melakukan pemanasan.
Akibatnya, pertandingan yang sedianya dimulai pukul 16.45 menjadi tertunda. Sampai waktu di GBK menunjukkan pukul 16.55, laga belum dimulai. Hanya saja, para penggawa Timnas Indonesia sudah mulai menempati bench di tepi lapangan. (den/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 16 November 2012 22:30
-
Tim Nasional 16 November 2012 21:30
-
Tim Nasional 16 November 2012 21:08
-
Tim Nasional 15 November 2012 21:16
-
Tim Nasional 15 November 2012 20:58
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 25 Maret 2025 15:01
-
Piala Dunia 25 Maret 2025 15:01
-
Otomotif 25 Maret 2025 14:59
-
Piala Dunia 25 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 14:41
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 14:38
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 25 Maret 2025 15:15
-
tim nasional 25 Maret 2025 14:41
-
tim nasional 25 Maret 2025 14:27
-
tim nasional 25 Maret 2025 14:23
-
tim nasional 25 Maret 2025 14:05
-
tim nasional 25 Maret 2025 14:04
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Road to Piala Dunia 2026: Regulasi dan Syarat Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
- Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...