Inilah Susunan Pemain Timnas U-19 Indonesia vs Myanmar

Inilah Susunan Pemain Timnas U-19 Indonesia vs Myanmar
Timnas U-19 (c) Fitri Apriani
- Timnas U-19 Indonesia tidak bermain-main pada laga pembukan Piala AFF 2016. Skuat Garuda Muda langsung menurunkan susunan pemain terbaiknya kontra Timnas Myanmar  U-19 Sore hari ini.


Pelatih Timnas U-19 Eduard Tjong nampaknya benar-benar serius ingin meladeni permainan terbuka Timnas Myanmar. Oleh karenanya ia menurunkan formasi 4-2-3-1 untuk menghadapi Myanmar.


Dimas Drajad kembali diturunkan sebagai ujung tombak pada laga ini. Ia akan dibantu oleh pergerakan Sandi Pratama dan Saddil Ramdani di sektor saya. Sang kapten, Bagas Adi Nugroho akan menempati sektor pertahanan bersama dengan Habibi, Arizky Wahyu Satriya.


Berikut adalah Susunan Lengkapnya

Myanmar U-19: Naing; Thu, Aung, Tun, Moe Kyaw; Hitun Thit, Yan, Thu; Paing, Ko, Mann


Min, Oo, P. Win, S.Win, N.Wn, T.Naing, Pyae Ko


Indonesia U-19: Riyandi; Habibi, Satriya, Nugroho; Bahar, Lestaluhu, Sjahbandi, Wardana; Drajad, Pratama, Ramdani


Hardiyanto, Raharjo, Sanjaya, Seepuloh, Slamat, Dwaramury, Abimanyu, Bhagascara, Rafli, Febriansah, Tuakia.[initial]


 (fit/dub)