
Dua nama yang masuk dalam daftar, Kurnia Meiga dan Rizki Pellu untuk sementara diprioritaskan membela timnas senior. Dalam daftar yang dirilis juga terdapat nama beberapa pemain yang bermain di klub luar negeri seperti Alfin Tuasalamony (CS. Vise), Abdurahman Lestaluhu (CS. Vise) dan juga Syamsir Alam (DC United).
Berikut daftar lengkapnya:
1. Shahar Ginanjar (GK) - Persib
2. Aji Saka (GK) - PSS
3. Andri Ibo - Persidafon
4. Mokhamad Syaifuddin - PBR
5. Daniel S Tata - Persipura
6. Manahati Lestusen - CS.Vise
7. Rizal Lestaluhu - Perseman
8. Fandry Imbiri - Persipura
9. Alfin Ismail Tuasalamony - CS.Vise
10. Marko Markus Kabiay - Persiram
11. Diego Robbie Michiels - Sriwijaya FC
12. Roni Beroperay - Persiram
13. David Laly - Persidafon
14. Syahroni - Persija
15. Doly Ramadhan Gultom - PBR
16. Moses Nasaret Romario Banggo-Persiram
17. Rizki Ramdani Lestaluhu-Sriwijaya FC
18. Octovianus Maniani - Barito Putera
19. Fandi Eko Utomo - Persela
20. Abdurahman Lestaluhu - CS.Vise
21. Syamsir Alam- DC United
22. Yohanis Nabar - Persidafon
23. Moniaga Bagus Suwardi - PSS Sleman
24. Nico Malau - Semen Padang
25. Defri Riski - Persija
26. Loudry Meilana Setiawan - Persisam
27. Aldaier Makatindu - Persisam
28. Mario Aibekop - Persiram
(*)
29. Kurnia Meiga Hermansyah (GK)-Arema
30. Rizki Ahmad Sanjaya Pellu - PBR
(*) Catatan:
Kurnia Meiga dan Rizki Pellu bersifat optional karena jika diperlukan bisa dipanggil Timnas Senior dalam TC yang bersamaan. (esa/mac)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 1 Agustus 2013 21:15
-
Tim Nasional 1 Agustus 2013 20:28
-
Tim Nasional 1 Agustus 2013 10:56
-
Tim Nasional 31 Juli 2013 14:31
-
Tim Nasional 30 Juli 2013 18:32
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:59
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:49
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:21
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:03
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 23 Maret 2025 13:59
-
tim nasional 23 Maret 2025 13:49
-
tim nasional 23 Maret 2025 10:57
-
tim nasional 23 Maret 2025 10:46
-
tim nasional 23 Maret 2025 10:39
-
tim nasional 23 Maret 2025 10:28
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Australia dari HP Kamu!
- Road to Piala Dunia 2026: Regulasi dan Syarat Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...