Indonesia U-17 Kalahkan Palestina, Netizen: Mestinya 2-1, Pindah Stadion Lain lah

Indonesia U-17 Kalahkan Palestina, Netizen: Mestinya 2-1, Pindah Stadion Lain lah
Laga Palestina U-17 vs Indonesia U-17 di Stadion Pakansari, Bogor, Jumat (07/10/2022) malam WIB. (c) Bola.net/M. Iqbal Ichsan

Bola.net - Timnas Indonesia U-17 berhasil mengalahkan Palestina U-17 di laga ketiga Grup B Kualifikasi Piala Asia U-17 2023 di Stadion Pakansari, Bogor, Jumat (07/10/2022) malam WIB.

Di laga ini, Palestina memberikan perlawan yang cukup menyulitkan Indonesia U-17. Namun Merah Putih sanggup unggul lebih dahulu melalui bunuh diri Ibrahim Alfuqaha.

Setelah itu Indonesia baru bisa mencetak gol lagi di babak kedua. Kali ini dari aksi Habil Abdillah. Ia tampak memberikan assist tapi bola bersarang di pojok kiri atas gawang Palestina.

Indonesia pun menan 2-0 atas Palestina. Hasil positif ini pun disambut beragam reaksi oleh netizen. Apa kata mereka? Simak di bawah ini Bolaneters.

1 dari 18 halaman

Kurang Greget

5 dari 18 halaman

Selangkah Lagi

6 dari 18 halaman

Lebih Baik Menang

7 dari 18 halaman

Pindah Lapangan Gimana Nih?

8 dari 18 halaman

Lapangannya Ngalahin Bernabeu

9 dari 18 halaman

Nggak Ada yang Bagusan?

10 dari 18 halaman

Khawatir Stamina Turun

11 dari 18 halaman

2-1 Harusnya

12 dari 18 halaman

Memalukan

13 dari 18 halaman

Kurang Sip Mainnya

14 dari 18 halaman

Beresin Masalah Fisik

15 dari 18 halaman

Skor yang Seharusnya

16 dari 18 halaman

Yuk Bisa Lawan Malaysia

17 dari 18 halaman

Jelek Banget