Indonesia ke Final AFF 2020: Bikin Jantungan, Dramanya Ngalahin Sinetron, Thanks Garuda Muda

Indonesia ke Final AFF 2020: Bikin Jantungan, Dramanya Ngalahin Sinetron, Thanks Garuda Muda
Timnas Indonesia mengalahkan Singapura pada laga semifinal leg kedua Piala AFF 2020 (c) AP Photo

Bola.net - Indonesia berhasil melangkah ke final setelah mengalahkan Singapura pada leg kedua babak semifinal Piala AFF 2020.

Indonesia berduel lawan Singapura di National Stadium, Sabtu (25/12/2021) malam WIB. Skuat Garuda menang dengan skor 4-2 setelah melalui babak extra time.

Empat gol Indonesia masing-masing dicetak oleh Ezra Walian, Pratama Arhan, Egy Maulana Vikri dan bunuh diri Shawal Anuar. Sementara Singapura hanya mampu membalas melalui Ui-Young Song dam Shahdan Sulaiman.

Pada leg pertama Indonesia bermain imbang 1-1 melawan Singapura. Dengan demikian, pasukan Shin Tae Yong melangkah ke final AFF dengan agregat 5-3.

Kesuksesan ini mendapat beragam komentar dari netizen di media sosial. Apa kata mereka? Simak di bawah ini Bolaneters.

1 dari 13 halaman

Alhamdulillah Final

2 dari 13 halaman

Panas Dingin Lihatnya

3 dari 13 halaman

Terima Kasih Semua

4 dari 13 halaman

Pertandingan Paling Aneh

5 dari 13 halaman

Bikin Jantungan

6 dari 13 halaman

Apresiasi atas Perjuangannya

7 dari 13 halaman

Gimana Lawan Thailand

8 dari 13 halaman

Thanks Garuda Muda

9 dari 13 halaman

Drama Terbaik 2021

10 dari 13 halaman

Respek Buat Singapura

11 dari 13 halaman

Terus Pertahankan STY

12 dari 13 halaman

Senam Jantung + Sakit Tenggorokan