
Bola.net - Berstatus sebagai pemain naturalisasi, tak membuat langkah Raphael Maitimo, Johnny van Beukering dan Tonnie Cussel untuk bergabung dengan Timnas Indonesia lebih mudah. Kemampuan mereka akan dilihat terlebih dahulu oleh tim pelatih, kemudian diputuskan bakal dibawa ke ajang AFF 2012 mendatang atau tidak.
Menurut Asisten Pelatih Timnas Indonesia, Fabio Oliveira, evaluasi kemampuan trio naturalisasi ini sangat penting. Pasalnya, tim pelatih mengaku buta dengan kemampuan mereka.
"Kami tidak pernah lihat secara langsung kemampuan mereka. Tentu saja tim pelatih ingin lihat mereka terlebih dahulu," ujar Fabio, pada Bola.net, Selasa (06/11).
Sebelumnya, menurut Pelatih Kepala Timnas Indonesia, Nil Maizar, trio naturalisasi bakal bergabung dengan pemusatan pelatihan Timnas. Beukering dan kawan-kawan dijadwalkan bakal merapat, Rabu (07/11) besok.
Saat ini, trio naturalisasi itu mengikuti kompetisi di Belanda. Tonny Cussel saat ini bermain untuk GVVV klub asal Veenendaal, Raphael memperkuat VV Capelle, sementara Johnny van Beukering bermain di klub amatir, FC Prsikhaaf. (den/mac)
Menurut Asisten Pelatih Timnas Indonesia, Fabio Oliveira, evaluasi kemampuan trio naturalisasi ini sangat penting. Pasalnya, tim pelatih mengaku buta dengan kemampuan mereka.
"Kami tidak pernah lihat secara langsung kemampuan mereka. Tentu saja tim pelatih ingin lihat mereka terlebih dahulu," ujar Fabio, pada Bola.net, Selasa (06/11).
Sebelumnya, menurut Pelatih Kepala Timnas Indonesia, Nil Maizar, trio naturalisasi bakal bergabung dengan pemusatan pelatihan Timnas. Beukering dan kawan-kawan dijadwalkan bakal merapat, Rabu (07/11) besok.
Saat ini, trio naturalisasi itu mengikuti kompetisi di Belanda. Tonny Cussel saat ini bermain untuk GVVV klub asal Veenendaal, Raphael memperkuat VV Capelle, sementara Johnny van Beukering bermain di klub amatir, FC Prsikhaaf. (den/mac)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 00:25
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 22:06
-
Liga Italia 24 Maret 2025 21:58
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:48
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:45
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:26
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 25 Maret 2025 00:25
-
tim nasional 24 Maret 2025 22:06
-
tim nasional 24 Maret 2025 21:48
-
tim nasional 24 Maret 2025 21:45
-
tim nasional 24 Maret 2025 21:26
-
tim nasional 24 Maret 2025 20:03
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Road to Piala Dunia 2026: Regulasi dan Syarat Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
- Klasemen Terbaru Grup C Usai Arab Saudi Kalahkan China: Timnas Indonesia Peringkat Berapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...