
Bola.net - - Pemain Timnas Indonesia U-19, Egy Maulana Vikri, seperti akan segera bergabung dengan salah satu klub Eropa. Hal itu dapat diketahui bahwa pemain 17 tahun tersebut menunjukkan akan melakukan perjalanan menggunakan maskapai penerbangan Qatar Airways.
Klub mana yang akan menjadi tujuan Egy masih menjadi pertanyaan. Namun yang pasti, sebelumnya, Egy telah menjalani masa percobaan di AS Saint Etienne.
Kemudian muncul berbagai rumor bahwa pemain asal Medan tersebut akan gabung dengan klub Polandia, Legia Warsawa. Selain itu, ia juga dikaitkan dengan beberapa klub di Spanyol, Portugal, dan Prancis.
Melalui Instagram, Egy menunjukkan akan melakukan perjalanan menggunakan pesawat Qatar Airways dengan nomor penerbangan QR 959. Tujuannya adalah Doha, Qatar. Dugaannya, tempat tersebut menjadi tempat transit sebelum melanjutkan penerbangan ke Eropa.
"Bismillah semoga berkah," demikian tulis Egy di InstaStory.
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 7 Maret 2018 11:29
Joko Driyono: PSSI Tak Boleh Mengandalkan Pemain Naturalisasi
-
Bola Indonesia 6 Maret 2018 18:46
-
Bola Indonesia 3 Maret 2018 18:05
Dirikan Akademi, Indra Sjafri Akan Blusukan Cari Talenta Muda
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
-
Liga Italia 21 Maret 2025 00:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Maret 2025 00:41
-
tim nasional 20 Maret 2025 23:54
-
tim nasional 20 Maret 2025 23:00
-
tim nasional 20 Maret 2025 22:49
-
tim nasional 20 Maret 2025 22:41
-
tim nasional 20 Maret 2025 22:11
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Road to Piala Dunia 2026: Regulasi dan Syarat Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
- Erick Thohir: Timnas Indonesia Menginginkan Elkan Baggott Kembali, tapi...
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...