
Bola.net - Tim nasional Indonesia U-23 kalah dari Thailand dengan skor 0-6, dalam laga terakhir penyisihan Grup E Asian Games 2014, cabang sepakbola di Incheon Football Stadium, Senin (22/9).
Dalam kesempatan tersebut, Pelatih Timnas U-23, Aji Santoso, melakukan rotasi pemain cukup besar. Dijelaskannya, sebanyak tiga pemain tidak mungkin untuk diturunkan. Mereka yakni, Andritany Ardhiyasa, Dedi Kusnandar, dan Ramdani Lestaluhu akibat masih dalam proses penyembuhan cedera.
"Sementara Alfin Tuasalamony dan Manahati Lestusen sudah mendapatkan kartu kuning. Disayangkan, kesempatan yang diberikan kepada pemain pelapis kurang dimanfaatkan dengan baik," ungkapnya.
"Kekalahan ini di luar dugaan. Kami memang tidak punya pilihan sehingga harus menurunkan mayoritas pemain pelapis," kata Aji Santoso
Lebih jauh, Aji juga menjelaskan faktor penyebab kekalahan skuadnya. Mental yang turun usai gol pertama Thailand pada menit ketujuh, disebut menjadi penyebabnya.
"Gol cepat, membuat mental pemain turun. Saya sudah mengumpulkan pemain agar bisa mengambil pelajaran dan pengalaman," terang Aji.
Hasil tersebut, membuat Indonesia menjadi runner-up Grup E. Nantinya, Garuda Muda akan bertemu Korea Utara di babak 16 Besar. [initial]
(esa/pra)
Dalam kesempatan tersebut, Pelatih Timnas U-23, Aji Santoso, melakukan rotasi pemain cukup besar. Dijelaskannya, sebanyak tiga pemain tidak mungkin untuk diturunkan. Mereka yakni, Andritany Ardhiyasa, Dedi Kusnandar, dan Ramdani Lestaluhu akibat masih dalam proses penyembuhan cedera.
"Sementara Alfin Tuasalamony dan Manahati Lestusen sudah mendapatkan kartu kuning. Disayangkan, kesempatan yang diberikan kepada pemain pelapis kurang dimanfaatkan dengan baik," ungkapnya.
"Kekalahan ini di luar dugaan. Kami memang tidak punya pilihan sehingga harus menurunkan mayoritas pemain pelapis," kata Aji Santoso
Lebih jauh, Aji juga menjelaskan faktor penyebab kekalahan skuadnya. Mental yang turun usai gol pertama Thailand pada menit ketujuh, disebut menjadi penyebabnya.
"Gol cepat, membuat mental pemain turun. Saya sudah mengumpulkan pemain agar bisa mengambil pelajaran dan pengalaman," terang Aji.
Hasil tersebut, membuat Indonesia menjadi runner-up Grup E. Nantinya, Garuda Muda akan bertemu Korea Utara di babak 16 Besar. [initial]
Jangan Lewatkan!
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 22 September 2014 20:02
-
Tim Nasional 22 September 2014 10:28
-
Tim Nasional 19 September 2014 21:51
-
Tim Nasional 19 September 2014 11:03
-
Tim Nasional 19 September 2014 08:03
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:45
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 22 Maret 2025 23:16
-
tim nasional 22 Maret 2025 23:02
-
tim nasional 22 Maret 2025 22:55
-
tim nasional 22 Maret 2025 22:34
-
tim nasional 22 Maret 2025 22:19
-
tim nasional 22 Maret 2025 22:06
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...