
Bola.net - Pemain asal Pelita Bandung Raya, Kim Kurniawan menjadi salah satu debutan yang dipanggil Benny Dollo ke Timnas Indonesia senior untuk dua laga persahabatan akhir Maret mendatang.
Diungkapkan Bendol, dirinya memiliki alasan kuat memanggil Kim Kurniawan. Pasalnya, Kim sudah cukup lama tidak bergabung dengan timnas, baik di level U-23 maupun senior.
Dalam penilaian Bendol, Kim dapat menjadi pengganti Firman Utina yang tidak dipanggil jajaran tim pelatih untuk dua laga uji coba tersebut.
"Kim dipanggil karena bisa diandalkan di posisi lini tengah. Dia punya sosok sebagai kreator. Musim lalu, ia mampu menjadi kreator di PBR. Saya pikir Kim merupakan seorang pemain bertipikal dirijen lini tengah," ujar Bendol.
"Pemanggilan dilakukan dalam posisi sulit. Firman tidak bisa dipanggil, sementara M Ridwan mengundurkan diri. Kim layak menjadi kreator serangan," imbuhnya.
Dalam laga persahabatan di periode FIFA Matchday ini, Indonesia bakal menghadapi dua lawan, yakni Kamerun pada Rabu (25/3) dan Myanmar, Senin (30/3). Dua laga ini akan dihelat di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo. [initial]
(esa/pra)
Diungkapkan Bendol, dirinya memiliki alasan kuat memanggil Kim Kurniawan. Pasalnya, Kim sudah cukup lama tidak bergabung dengan timnas, baik di level U-23 maupun senior.
Dalam penilaian Bendol, Kim dapat menjadi pengganti Firman Utina yang tidak dipanggil jajaran tim pelatih untuk dua laga uji coba tersebut.
"Kim dipanggil karena bisa diandalkan di posisi lini tengah. Dia punya sosok sebagai kreator. Musim lalu, ia mampu menjadi kreator di PBR. Saya pikir Kim merupakan seorang pemain bertipikal dirijen lini tengah," ujar Bendol.
"Pemanggilan dilakukan dalam posisi sulit. Firman tidak bisa dipanggil, sementara M Ridwan mengundurkan diri. Kim layak menjadi kreator serangan," imbuhnya.
Dalam laga persahabatan di periode FIFA Matchday ini, Indonesia bakal menghadapi dua lawan, yakni Kamerun pada Rabu (25/3) dan Myanmar, Senin (30/3). Dua laga ini akan dihelat di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Persebaya Gembira Pemainnya tak Dipanggil Timnas Senior
- Inilah 23 Nama Pemain Timnas Indonesia Senior
- Inilah Harga Tiket Timnas Indonesia vs Kamerun
- Benny Dollo Akui Sudah Punya Gambaran Skuat Timnas Indonesia
- Hadapi Indonesia, Kamerun Juga Bawa Pemain Top Eropa
- Ranking FIFA: Indonesia Sukses Perbaiki Posisi
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 17 Maret 2015 20:23
-
Tim Nasional 16 Maret 2015 16:48
-
Tim Nasional 15 Maret 2015 16:49
-
Tim Nasional 13 Maret 2015 17:46
Benny Dollo Akui Sudah Punya Gambaran Skuat Timnas Indonesia
-
Tim Nasional 12 Maret 2015 21:29
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 22 Maret 2025 07:29
-
tim nasional 22 Maret 2025 06:43
-
tim nasional 22 Maret 2025 06:40
-
tim nasional 22 Maret 2025 06:27
-
tim nasional 22 Maret 2025 05:57
-
tim nasional 22 Maret 2025 05:50
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...