
Bola.net - Pelatih Timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri mengatakan performa para pemain mulai meningkat di pertandingan ketiga Tur Timur Tengah ini. Jika sebelumnya butuh waktu adaptasi untuk menemukan pola, kini langsung sejak menit awal.
Garuda Jaya berhasil meraih kemenangan meyakinkan atas tuan rumah Uni Emirat Arab dengan skor 4-1 dalam laga yang digelar di Stadion Tyeyab Awana, UAE Complex, Al Khawaneej, Dubai, Senin (14/4) malam.
"Kemarin salah satu yang menjadi evaluasi kami adalah psikis pemain dalam beradaptasi. Alhamdulillah sudah teratasi. Mereka langsung menampilkan performa apik di menit awal," tukas Indra Sjafri.
Kemenangan atas UEA dengan skor 4-1 diakui Indra memompa moral Evan Dimas cs. Menurutnya, hal ini penting meskipun hanya bersifat laga uji coba.
"UEA ada 3 atau 4 pemain inti yang tidak bermain. Bagi kami bukan soal, karena kami yakin semua tim akan lebih baik seiring waktu. UEA pasti akan lebih baik di Oktober nanti. Begitu juga kami. Itulah perlunya uji coba," imbuhnya.
Mengenai komposisi pemain yang berbeda dengan Oman, Indra mengaku puas dengan skema alternatif tersebut. "Apakah nanti diturunkan lagi di match kedua, tergantung hasil latihan nanti. Kita lihat saja. Tetapi komposisi alternatif ini cukup bagus," pungkasnya. [initial]
(esa/pra)
Garuda Jaya berhasil meraih kemenangan meyakinkan atas tuan rumah Uni Emirat Arab dengan skor 4-1 dalam laga yang digelar di Stadion Tyeyab Awana, UAE Complex, Al Khawaneej, Dubai, Senin (14/4) malam.
"Kemarin salah satu yang menjadi evaluasi kami adalah psikis pemain dalam beradaptasi. Alhamdulillah sudah teratasi. Mereka langsung menampilkan performa apik di menit awal," tukas Indra Sjafri.
Kemenangan atas UEA dengan skor 4-1 diakui Indra memompa moral Evan Dimas cs. Menurutnya, hal ini penting meskipun hanya bersifat laga uji coba.
"UEA ada 3 atau 4 pemain inti yang tidak bermain. Bagi kami bukan soal, karena kami yakin semua tim akan lebih baik seiring waktu. UEA pasti akan lebih baik di Oktober nanti. Begitu juga kami. Itulah perlunya uji coba," imbuhnya.
Mengenai komposisi pemain yang berbeda dengan Oman, Indra mengaku puas dengan skema alternatif tersebut. "Apakah nanti diturunkan lagi di match kedua, tergantung hasil latihan nanti. Kita lihat saja. Tetapi komposisi alternatif ini cukup bagus," pungkasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- La Nyalla Berharap Permainan Timnas U-19 Tidak Menurun
- Review: Giliran UEA Jadi Korban Keganasan Garuda Jaya
- Dijamu UEA, Aksi Timnas U-19 Disaksikan Konsulat Jenderal RI
- Inilah Susunan Pemain Timnas Indonesia U-19 vs UEA U-19
- Jamu Timnas U-19, UEA U-19 Siapkan 24 Pemain
- Timnas U-19 Dibayangi Produktifitas Tinggi UEA U-19
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 14 April 2014 22:55
-
Tim Nasional 14 April 2014 18:00
-
Tim Nasional 14 April 2014 15:00
-
Tim Nasional 14 April 2014 14:37
-
Tim Nasional 10 April 2014 15:25
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:45
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 22 Maret 2025 23:16
-
tim nasional 22 Maret 2025 23:02
-
tim nasional 22 Maret 2025 22:55
-
tim nasional 22 Maret 2025 22:34
-
tim nasional 22 Maret 2025 22:19
-
tim nasional 22 Maret 2025 22:06
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...