Angka Cantik: Tanggal 9 Bulan 9 dan Timnas Indonesia U-23 Cetak 9 Gol

Angka Cantik: Tanggal 9 Bulan 9 dan Timnas Indonesia U-23 Cetak 9 Gol
Ramadhan Sananta merayakan gol ke gawang Chinese Taipei pada laga Kualifikasi Piala Asia U-23 2024 (c) Arief Bagus Prasetiyo

Bola.net - Timnas Indonesia U-23 sukses mengalahkan Chinese Taipei U-23 dengan skor telak 9-0 dalam laga grup K kualifikasi Piala Asia U-23 2024, Sabtu 9 September 2023. Duel ini berlangsung di Stadion Manahan, Solo.

Garuda Muda langsung tancap gas sejak awal babak pertama. Mereka unggul lima gol di babak pertama melalui Marselino Ferdinan, Ramadhan Sananta, Rafael Struick, Witan Sulaeman, dan Ilham Rio Fahmi.

Pada babak kedua, Indonesia berhasil menambah empat gol lagi. Tiga gol itu dicetak oleh Elkan Baggot, Marselino Ferdinan, Hokky Caraka, dan Pratama Arhan.

Hasil ini membuat Indonesia berada di puncak klasemen Grup K Kualifikasi Piala Asia U-23 2023 dengan tiga poin. Mereka punya poin sama dengan Turkmenistan yang ada di urutan kedua, namun unggul selisih gol.

Hasil ini juga menimbulkan beragam reaksi di media sosial X. Berikut ini beberapa di antaranya.

3 dari 9 halaman

Jangan Cepat Berpuas Diri

5 dari 9 halaman

Semoga Bisa Terus Berkembang

6 dari 9 halaman

Gak Jadi 10-0

7 dari 9 halaman

Optimistis Masuk Piala Dunia

8 dari 9 halaman

Yang Keren Pelatihnya

KOMENTAR

BERIKAN KOMENTAR