
Bola.net - Tim nasional Indonesia akan mendapatkan pelatih kepala baru pada akhir Januari 2015. Hal tersebut, setelah Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) akhirnya mengeliminasi Alfred Riedl lantaran gagal memenuhi target di Piala AFF 2014.
"Keputusan terhadap Riedl sudah diambil dengan cepat karena Timnas Indonesia memiliki beberapa agenda di tahun 2015. Misalnya saja, pra kualifikasi Piala Dunia dan Piala Asia," kata Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Joko Driyono.
"AFC mengkombinasikan, sehingga Pra Piala Asia dan Pra Kualifikasi Piala Dunia menjadi satu. Tapi, baru akan diketahui setelah 14 Januari, yang menjadi deadline untuk negara Asia mendaftarkan diri," tuturnya.
Terkait kegagalan di Piala AFF 2014, PSSI langsung memutuskan kontrak kerja sama dengan Riedl. Sebab diterangkan Jokdri- sapaan Joko Driyono- klausul kontrak dengan Alfred Riedl hanya berlangsung selama satu tahun. Namun, kontrak otomatis akan diperpanjang jika sosok asal Austria tersebut mampu mengantarkan Indonesia juara Piala AFF 2014. (esa/dzi)
"Keputusan terhadap Riedl sudah diambil dengan cepat karena Timnas Indonesia memiliki beberapa agenda di tahun 2015. Misalnya saja, pra kualifikasi Piala Dunia dan Piala Asia," kata Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Joko Driyono.
"AFC mengkombinasikan, sehingga Pra Piala Asia dan Pra Kualifikasi Piala Dunia menjadi satu. Tapi, baru akan diketahui setelah 14 Januari, yang menjadi deadline untuk negara Asia mendaftarkan diri," tuturnya.
Terkait kegagalan di Piala AFF 2014, PSSI langsung memutuskan kontrak kerja sama dengan Riedl. Sebab diterangkan Jokdri- sapaan Joko Driyono- klausul kontrak dengan Alfred Riedl hanya berlangsung selama satu tahun. Namun, kontrak otomatis akan diperpanjang jika sosok asal Austria tersebut mampu mengantarkan Indonesia juara Piala AFF 2014. (esa/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 1 Desember 2014 22:30
Djohar Arifin: Pemerintah Tidak Diperkenankan Intervensi Apapun
-
Bola Indonesia 1 Desember 2014 14:47
-
Tim Nasional 27 November 2014 16:47
-
Tim Nasional 26 November 2014 20:46
-
Bola Indonesia 25 November 2014 16:09
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 22 Maret 2025 15:24
-
tim nasional 22 Maret 2025 15:05
-
tim nasional 22 Maret 2025 13:14
-
tim nasional 22 Maret 2025 12:45
-
tim nasional 22 Maret 2025 11:55
-
tim nasional 22 Maret 2025 11:46
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...