
Bola.net - Aji Santoso mengaku belum mendapatkan informasi dari Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) terkait penunjukannya sebagai asisten pelatih Timnas U-23 oleh Satuan Pelaksana Program Indonesia Emas (Satlak Prima).
Satlak Prima berharap, Aji Santoso mampu membantu peran Rahmad Darmawan yang sudah dipercaya sebagai pelatih kepala untuk membesut cabang olahraga (cabor) sepak bola di ajang SEA Games XXVII/2013, Myanmar.
"Sampai kini, saya belum mendapat kabar dari PSSI ataupun Satlak Prima. Saya juga belum diberitahu posisi pasti di Timnas U-23 seperti apa," katanya.
Ditambahkannya, apapun posisi yang nanti diberikan, bersedia menjalankannya. Apalagi, Aji mengaku sudah mengenal karakter melatih Rahmad Darmawan dengan baik. Keduanya pernah bekerja sama ketika di Timnas U-23 pada SEA Games XXVI/2011. Ketika itu, Indonesia hanya mendapatkan medali perak.
"Demi kepentingan bangsa Indonesia, saya siap memikul tugas yang akan diberikan. Tapi sekarang, saya menunggu keputusan dari PSSI dan Komite Eksekutif yang akan membahas hal tersebut. Sebab, saya memiliki kontrak untuk melatih Timnas U-23," tuntasnya. (esa/dzi)
Satlak Prima berharap, Aji Santoso mampu membantu peran Rahmad Darmawan yang sudah dipercaya sebagai pelatih kepala untuk membesut cabang olahraga (cabor) sepak bola di ajang SEA Games XXVII/2013, Myanmar.
"Sampai kini, saya belum mendapat kabar dari PSSI ataupun Satlak Prima. Saya juga belum diberitahu posisi pasti di Timnas U-23 seperti apa," katanya.
Ditambahkannya, apapun posisi yang nanti diberikan, bersedia menjalankannya. Apalagi, Aji mengaku sudah mengenal karakter melatih Rahmad Darmawan dengan baik. Keduanya pernah bekerja sama ketika di Timnas U-23 pada SEA Games XXVI/2011. Ketika itu, Indonesia hanya mendapatkan medali perak.
"Demi kepentingan bangsa Indonesia, saya siap memikul tugas yang akan diberikan. Tapi sekarang, saya menunggu keputusan dari PSSI dan Komite Eksekutif yang akan membahas hal tersebut. Sebab, saya memiliki kontrak untuk melatih Timnas U-23," tuntasnya. (esa/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 28 Maret 2013 19:14
-
Tim Nasional 28 Maret 2013 18:37
-
Tim Nasional 28 Maret 2013 18:21
-
Tim Nasional 28 Maret 2013 18:00
-
Tim Nasional 28 Maret 2013 17:29
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 22 Maret 2025 04:32
-
tim nasional 22 Maret 2025 04:12
-
tim nasional 21 Maret 2025 22:55
-
tim nasional 21 Maret 2025 22:01
-
tim nasional 21 Maret 2025 21:44
-
tim nasional 21 Maret 2025 20:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...