Zidane Mundur dari Real Madrid, Fans: Mau Ikut CPNS?

Zidane Mundur dari Real Madrid, Fans: Mau Ikut CPNS?
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane. (c) AP Photo

Bola.net - Real Madrid dan Zinedine Zidane akan segera berpisah. Zidane sudah mengambil keputusan untuk mundur dari jabatannya sebagai pelatih Los Blancos.

Zidane sebenarnya masih punya kontrak hingga tahun 2022. Namun, juru taktik berkepala plontos tersebut memutuskan untuk meninggalkan Santiago Bernabeu lebih cepat.

Mundurnya Zidane diungkap jurnalis asal Italia Fabrizio Romano. Dia mengatakan Zidane akan meninggalkan Los Blancos dengan segera.

"Eksklusif. Zinedine Zidane telah memutuskan untuk meninggalkan Real Madrid dengan segera," kata Romano.

Kabar mundurnya Zidane ini mengundang beragam reaksi di media sosial Twitter. Berikut ini beberapa di antaranya.

1 dari 11 halaman

No Mbappe/Halland

2 dari 11 halaman

Mau Ikut CPNS?

3 dari 11 halaman

Terima Kasih Legenda

4 dari 11 halaman

Pindah ke Arema Malang

5 dari 11 halaman

Ikut Prihatin

6 dari 11 halaman

Ngambek

7 dari 11 halaman

Tidak Akan Sama Lagi

8 dari 11 halaman

Tak Bisa Dibayangkan

9 dari 11 halaman

Fans Arsenal Sedih

10 dari 11 halaman

Pelatih Cerdas

11 dari 11 halaman

Fans MU Ngarep Banget

Sumber: Twitter