
- Zinedine Zidane mengatakan bahwa Jese Rodriguez masih punya kesempatan untuk kembali merumput di Real Madrid musim depan.
(as/rer)
Bos asal Prancis itu sebelumnya mengakui bahwa sang striker tak lama lagi akan bergabung dengan PSG, klub yang dianggap bisa memberikan Jese banyak kesempatan untuk bermain dan mencetak banyak gol - sesuatu yang tidak bisa ia dapatkan bersama Zidane.
Namun demikian, sang entrenador tak lantas menutup kans bagi Jese untuk kembali ke Madrid setelah setahun membela PSG, persis seperti yang dilakukan oleh Dani Carvajal, Alvaro Morata, atau Casemiro.
"Madrid adalah rumah baginya," tutur Zidane pada AS.
"Ia sudah di sini seumur hidupnya. Mungkin ia bisa bermain di sana selama setahun dan kemudian kembali."
Jese sendiri sempat disebut juga diincar oleh Liverpool dan Arsenal di bursa transfer musim panas kali ini. [initial]
(as/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Agustus 2016 22:55
-
Liga Spanyol 2 Agustus 2016 15:34
-
Liga Spanyol 2 Agustus 2016 14:26
-
Liga Spanyol 2 Agustus 2016 11:12
-
Liga Spanyol 2 Agustus 2016 11:08
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...