
Bola.net - - Manajer Real Madrid, Zinedine Zidane, disebut sudah memberitahu presiden Florentino Perez untuk mendatangkan Kevin de Bruyne ke Spanyol.
Don Balon mengatakan bahwa di antara sejumlah nama yang akan menjadi target transfer tim, Zidane melihat bintang Manchester City sebagai Galactico berikutnya dan juga sebagai pemain yang mampu meraih status bintang seperti Gareth Bale dan Cristiano Ronaldo.
Zinedine Zidane
Zidane sudah mengatakan dengan jelas keinginannya pada Perez dan klub kini sudah mulai melakukan manuver untuk coba membujuk De Bruyne agar mau meninggalkan Premier League.
Dan disebutkan bahwa Madrid siap menukar sang pemain dengan James Rodriguez, meski manajemen City amat ingin mempertahankan pemain Belgia.
Zidane sendiri sudah sempat mengamati perkembangan De Bruyne selama dua tahun dan meminta mantan manajer Rafael Benitez untuk mempertimbangkan merekrut sang pemain, ketika ia masih bermain di Jerman untuk VfL Wolfsburg.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 5 Desember 2016 23:24
-
Liga Champions 5 Desember 2016 23:10
-
Liga Eropa Lain 5 Desember 2016 22:37
-
Liga Spanyol 5 Desember 2016 22:21
-
Liga Spanyol 5 Desember 2016 21:30
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...