
Bola.net - Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, mengalami cedera kala timnya menghadapi Deportivo Alaves. Zinedine Zidane berharap cedera yang dialami Benzema itu tidak parah.
Los Blancos berhasil mendapatkan poin penuh pada laga pekan ke-35 La Liga. Menjamu Deportivo Alaves, Madrid menang 2-0 di Stadion Alfredo Di Stefano, Sabtu (11/7/2020) dini hari.
Benzema mencetak gol pertama Madrid pada menit ke-11. Pemain asal Prancis itu sukses mengeksekusi penalti yang didapatkan timnya.
Advertisement
Marco Asensio berhasil menggandakan keunggulan timnya. Ia menjebol gawang Alaves yang dikawal Roberto pada menit ke-50.
Benzema sendiri ditarik keluar pada menit ke-82. Posisi pemain asal Prancis itu kemudian digantikan oleh Eden Hazard.
Cedera Benzema
Usai laga, Zidane menyebut Benzema mengalami sedikit masalah. Namun, dia berharap pemain asal Prancis itu bisa segera pulih.
"Dia bisa bertahan di sana karena itu senggolan. Dia sedikit pusing saat istirahat, tapi dia baik-baik saja di babak kedua. Kita lihat saja," kata Zidane di situs resmi klub.
Hanya Kelelahan
Zidane menjelaskan kalau Benzema hanya mengalami kelelahan. Manajer asal Prancis itu cukup yakin kalau hal tersebut tidak membuatnya sampai absen panjang.
"Kami sekarang harus beristirahat. Kurasa itu bukan masalah besar. Dia tidak mengeluh tentang apa pun, hanya sedikit kelelahan, seperti yang lainnya. Kami harus melihat seperti apa kondisi kami pada hari Senin," lanjutnya.
Klasemen La Liga
The full table following wins for @realmadriden and @GranadaCdeF. 🔢⚽️#LaLigaSantander pic.twitter.com/TYqJMbq9ac
— LaLiga English (@LaLigaEN) July 10, 2020
Baca Juga:
- Real Madrid Dapat Penalti Lagi, Zidane Tak Mau Ambil Pusing
- Tim Medis Madrid Rawat Wasit yang Cedera, Netizen: Pemain ke-12 Madrid
- 5 Pemain Real Madrid dengan Aksi Terbaik Saat Mengalahkan Deportivo Alaves
- Hasil dan Klasemen La Liga: Real Madrid Butuh Lima Poin Lagi untuk Juara
- Real Madrid Kembali Menang Berkat Penalti dan VAR, Netizen: Pakai Voucher Terus!
- Real Madrid Lagi-Lagi Diuntungkan VAR, Raphael Varane Abaikan Protes dari Luar
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 10 Juli 2020 23:39
Nedved: Real Madrid dan Man City Kandidat Juara Liga Champions
-
Liga Italia 10 Juli 2020 21:40
-
Liga Champions 10 Juli 2020 17:31
Inilah Hasil Lengkap Undian Perempat Final Liga Champions 2019/20
-
Liga Inggris 10 Juli 2020 16:50
Real Madrid Masukkan Nama Luka Jovic di Daftar Jual Musim Panas
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...