
Zico juga memberikan kritik terhadap cara timnas Brasil memainkan Neymar, di posisi yang berbeda dibandingkan dengan yang dijalankan sang pemain di Blaugrana. Menurutnya hal tersebut membuat eks Santos tak bisa mengeluarkan potensi terbaiknya.
"Neymar bermain sedikit mundur dan bahkan ikut membantu pertahanan hanya buang-buang waktu saja. Ia akan lebih banyak merasa emosional, mendapat banyak pelanggaran. Secara psikologis ini akan menjadi masalah baginya. Bermain lebih terbuka akan jauh lebih produktif untuk tim," tutur Zico pada Goal International.
"Neymar tidak terkalahkan ketika ia bermain di posisi yang sama dengan yang ia mainkan di Barcelona, berada dekat di sisi kiri dan menusuk secara diagonal ke area pertahanan lawan."
Neymar bakal absen membela Brasil di Copa America Centenario di musim panas mendatang. Sebagai gantinya, ia bakal membela tim nasional di ajang Olimpiade yang akan digelar di Rio pada Agustus nanti. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 3 Mei 2016 14:38
-
Liga Spanyol 3 Mei 2016 14:11
-
Liga Spanyol 3 Mei 2016 11:09
-
Liga Spanyol 3 Mei 2016 08:45
-
Liga Spanyol 3 Mei 2016 08:43
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...