
Bola.net - Xabi Alonso mengaku ia amat bersyukur Real Madrid bersedia melepasnya pergi ke Bayern Munich, meski di musim panas lalu ia masih terikat kontrak hingga tahun 2016.
Alonso mengaku ia ingin melakukan sesuatu yang berbeda, usai membawa Madrid mengalahkan Atletico Madrid di laga final Liga Champions dan meraih La Decima alias trofi Liga Champions ke-10.
"Usai mengalahkan Atletico di final, saya merasa bahwa saya harus melakukan sesuatu yang berbeda. Kami mampu memenangkan La Decima, yang sudah lama ditunggu oleh Madrid dan saya rasa, saya ingin melakukan sesuatu yang berbeda bersama tim terbaik dunia lainnya," tutur Alonso pada FIFA Weekly.
"Saya bersyukur Real Madrid memperbolehkan saya untuk pergi, meski saya masih punya kontrak hingga tahun 2016," pungkasnya. [initial]
(week/rer)
Alonso mengaku ia ingin melakukan sesuatu yang berbeda, usai membawa Madrid mengalahkan Atletico Madrid di laga final Liga Champions dan meraih La Decima alias trofi Liga Champions ke-10.
"Usai mengalahkan Atletico di final, saya merasa bahwa saya harus melakukan sesuatu yang berbeda. Kami mampu memenangkan La Decima, yang sudah lama ditunggu oleh Madrid dan saya rasa, saya ingin melakukan sesuatu yang berbeda bersama tim terbaik dunia lainnya," tutur Alonso pada FIFA Weekly.
"Saya bersyukur Real Madrid memperbolehkan saya untuk pergi, meski saya masih punya kontrak hingga tahun 2016," pungkasnya. [initial]
Baca Juga
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 2 April 2015 16:23
-
Editorial 2 April 2015 16:18
-
Liga Spanyol 2 April 2015 15:31
-
Liga Spanyol 2 April 2015 15:24
-
Liga Spanyol 2 April 2015 15:17
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...