
Bola.net - Wolfsburg secara resmi mengkonfirmasi bahwa mereka tak tertarik untuk bergabung dalam perburuan striker muda Real Madrid, Alvaro Morata. Hal tersebut diungkapkan sendiri oleh Direktur Olahraga Klaus Allofs.
"Morata adalah striker yang sangat bagus, tak ada keraguan tentang hal itu," ungkap Allofs seperti dilansir Wolfsburger Nachrichten.
"Namun rumor transfer tersebut palsu. Klub kami sama sekali tak mengajukan tawaran untuk mendapatkan Alvaro Morata."
Masa depan striker 21 tahun tersebut di Santiago Bernabeu memang masih diselimuti tanda tanya. Minimnya waktu bermain musim lalu membuat Morata kabarnya meminta dilepas ke klub lain yang mampu menjanjikan waktu bermain lebih. Juara Italia Juventus kabarnya menjadi klub terdepan yang memimpin perburuan Morata.[initial]
(wl/mri)
"Morata adalah striker yang sangat bagus, tak ada keraguan tentang hal itu," ungkap Allofs seperti dilansir Wolfsburger Nachrichten.
"Namun rumor transfer tersebut palsu. Klub kami sama sekali tak mengajukan tawaran untuk mendapatkan Alvaro Morata."
Masa depan striker 21 tahun tersebut di Santiago Bernabeu memang masih diselimuti tanda tanya. Minimnya waktu bermain musim lalu membuat Morata kabarnya meminta dilepas ke klub lain yang mampu menjanjikan waktu bermain lebih. Juara Italia Juventus kabarnya menjadi klub terdepan yang memimpin perburuan Morata.[initial]
Baca Juga
- Varane Bermain 120 Menit di Final Champions Dengan Kondisi Cedera
- El Real Jajal Kemungkinan Pulangkan Joselu
- Dijuluki 'Kucing' Oleh Mourinho, Benzema Sakit Hati
- Ramos Anggap Ancelotti Bukan Sekedar Pelatih Untuk Madrid
- Ketika Bale Mengungkapkan Kekagumannya Kepada Giggs
- Del Piero Ternyata Juga Idolakan Ronaldo
- Ronaldo: Saya Semakin Menyukai Bale
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 10 Juni 2014 20:18
-
Liga Spanyol 10 Juni 2014 18:21
-
Editorial 10 Juni 2014 17:32
-
Bolatainment 10 Juni 2014 15:19
-
Open Play 10 Juni 2014 15:15
Tak Ingin Melorot, Irina Kenakan Peniti di Gaun Merah Seksinya
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...