
Bola.net - - Mantan pemain Real Madrid, Angel di Maria, mengungkap bahwa ia tidak akan punya masalah jika nantinya harus bermain untuk rival mereka di La Liga, .
Di Maria menghabiskan empat musim karirnya di Santiago Bernabeu, di mana ia memenangkan gelar juara La Liga dan Liga Champions di antara banyak trofi masif lainnya.
Pemain Argentina menghabiskan semusim di Manchester United, sebelum kemudian direkrut oleh PSG di 2015 silam.
Namun terlepas dari sejarahnya bersama Madrid, sosok berusia 29 tahun mengatakan ia akan siap bermain untuk Barcelona jika memang ada kesempatan untuk itu.
Angel Di Maria
"Hubungan saya dengan Madrid sudah berakhir karena siklus saya di sana sudah berakhir," tuturnya di So Foot.
"Jujur, saya tidak akan punya masalah bermain di Barcelona, justru sebaliknya."
"Satu-satunya klub yang tidak bisa saya bela adalah Newell's Old Boys, karena saya adalah fans Rosario Central."
Di Maria dan PSG akan saling berhadapan di leg pertama babak 16 besar Liga Champions malam nanti.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 13 Februari 2018 22:38
-
Liga Champions 13 Februari 2018 18:03
-
Liga Champions 13 Februari 2018 17:37
-
Liga Champions 13 Februari 2018 11:29
-
Liga Champions 13 Februari 2018 11:28
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...