
- Cristiano Ronaldo diklaim tengah menjalani musim terburuknya di Real Madrid.
(tri/rer)
Kini memasuki usia 31 tahun, Ronaldo menjalani musim ke-7 di Real Madrid, usai bergabung dari Manchester United di 2009 silam.
Musim ini, setelah melalui 25 pertandingan, ia mampu membuat 22 gol dengan rasio 0,88 per per pertandingan. Namun di lima musim terakhir, Ronaldo memiliki rasio setidaknya mencetak satu gol per laga. Musim lalu saja, ia memiliki catatan 1,37 per pertandingan, sebagaimana dilansir oleh Tribal Football.
Ronaldo membutuhkan tujuh tembakan untuk membuat satu gol musim ini, sementara Gareth Bale dan Karim Benzema hanya membutuhkan rata-rata 3,8 tembakan per pertandingan.
Ronaldo dan Madrid kini tengah bersiap bermain melawan Atletico Madrid, di duel La Liga yang akan digelar akhir pekan ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 24 Februari 2016 20:24
-
Liga Spanyol 24 Februari 2016 19:57
-
Liga Spanyol 24 Februari 2016 18:22
-
Liga Spanyol 24 Februari 2016 13:15
-
Liga Spanyol 24 Februari 2016 13:10
LATEST UPDATE
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:20
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:20
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:19
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...