
Bola.net - - dikabarkan sudah mengincar gelandang Manchester United, Ander Herrera, yang akan mereka jadikan target utama di musim panas.
Pemain berusia 27 tahun sudah lama dikaitkan dengan berbagai macam spekulasi di bursa musim panas, di mana Barcelona konon disebut tertarik usai merekrut Ernesto Valverde sebagai manajer anyar.
Menurut The Mirror, Valencia menjadi tim terakhir yang menunjukkan ketertarikan pada servis sang pemain, dan manajer Marcelino, yang pernah menangani Herrera di Real Zaragoza, sudah meminta pemilik klub Peter Lim untuk mengajukan penawaran senilai 30 juta poundsterling.
Ander Herrera
Usai beberapa musim yang penuh kesulitan, Marcelino berniat membawa klub lolos ke Liga Champions musim depan dan ingin membangun tim dengan pemain Spanyol sebagai pusatnya.
Laporan yang sama mengatakan bahwa United sudah menolak tawaran Valencia, berkeras bahwa Herrera tak dijual, namun mungkin bakal berubah pikiran jika ada penawaran yang lebih menggiurkan.
Herrera sendiri belum lama ini sudah menegaskan bahwa dirinya ingin terus bekerja keras demi Manchester United dan para suporter.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 4 Juni 2017 23:36
-
Liga Spanyol 4 Juni 2017 22:12
-
Liga Spanyol 4 Juni 2017 18:30
-
Open Play 4 Juni 2017 07:30
-
Open Play 4 Juni 2017 06:00
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...